SuaraBekaci.id - Eks Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti menegaskan bahwa garam impor tak boleh lebih dari 1,7 juta ton. Hal itu untuk mencegah hancurnya harga garam petani.
Susi Pudjiastuti menyampaikan hal itu sambil menautkan sebuah berita berjudul 'Ini Alasan Pemerintah Putuskan Impor Garam 4 Juta Ton'.
"Garam impor tidak boleh lebih dari 1,7 Jt Ton. Kalau lebih harga garam petani kita akan hancur lagi please!," kata Susi Pudjiastuti melalui cuitannya di akun twitter, Minggu (21/3/2021).
Dia menyatakan, harga garam petani bisa seperti awal 2015 sampai awal 2018 jika impor garam dapat diatur tak lebih dari 1,7 juta ton.
Yakni mencapai mencapai rata-rata di atas Rp1500 bahkan Rp2500.
"Bila impor garam bisa diatur tidak lebih dr 1,7 juta ton. Maka Harga garam petani bisa seperti tahun 2015 sampai dengan awal 2018 bisa mencapai rata-rata di atas Rp 1500 bahkan sempat ke Rp 2500, sayang dulu 2018 kewenangan KKP mengatur neraca garam dicabut oleh PP 9," demikian cuitan Susi Pudjiastuti.
Berita Terkait
-
Pemerintah Putuskan Impor Garam Industri 1,1 Juta Ton, Buat Apa?
-
Benteng Terakhir Pesisir: Mengapa Zona < 1 Mil Harus Dilindungi Total
-
Susi Pudjiastuti Minta Wamenag Laporkan Gus Elham ke Polisi, Netizen Setuju
-
Biodata dan Pendidikan Susi Pudjiastuti yang Desak Kapolri Tangkap Gus Elham
-
Kasus Gus Elham: Berapa Ancamam Hukuman Penjara Pelecehan Seksual Anak?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang