SuaraBekaci.id - Sebanyak 11 orang ditangkap polisi di tempat karaoke. Mereka ditangkap polisi karena sedang pesta narkoba.
Peristiwa 11 orang ditangkap saat sedang karaoke itu terjadi di Karaoke Antariksa, Jalan Sei Gambus Kecamatan Kisaran Barat Kabupaten Asahan. Mereka kedapatan menggunakan narkba jenis ekstasi.
Kasat Narkoba Polres Asahan, AKP Nasri Ginting mengatakan 11 orang tersebut terdiri dari tujuh orang pria dan empat orang wanita.
Mereka adalah Harum Zen (39), Muhammad Idris Siregar (28), Irfanna Sastra (42), Tio Ilfadry (20), Serly Tanjung (25), Siti Fatimah (28), Tirza Arifni Siregar (23), Eliana (33), Radit Suliarto (35), Fiqrom Hadlansyah Sitorus (20), dan Muliaman (30).
AKP Nasri Ginting menerangkan, pengungkapan kasus itu bermula dari informasi masyarakat terkait dengan adanya pesta ekstasi di lokasi tersebut.
“Kami mendapatkan informasi terkait adanya pesat narkotika jenis sabu antara laki – laki dan perempuan di sebuah tempat karaoke,” katanya dilansir dari Digtara.com -- jaringan Suara.com, Rabu (17/3/2021).
Pihaknya mendatangi lokasi dan langsung masuk ke lokasi pesta narkoba di Room A, Karaoke Antariksa. Setelah itu dilakukan penggeledahan dan menemukan 19 setengah butir jenis ekstasi dengan berat 5,69 gram.
Selanjutnya petugas juga menemukan narkotika jenis happy five seberat 0,21 gram beserta plastik klip yang diduga tempat untuk menyimpan narkotika itu.
Petugas kepolisian kemudian menggiring 11 orang terangka tersebut ke Mako Polres Asahan untuk menjalani proses hukum.
Baca Juga: Soal Pembukaan Lagi Tempat Karaoke di Jakarta, Wagub DKI: Masih Dipelajari
Berita Terkait
-
Manfaatkan Musik dan Lagu, Enervon Gold Bantu Penyintas Stroke Temukan Cara Baru Berkomunikasi
-
Gaya Rambut Kepsek di Pandeglang yang Karaoke di Jam Pelajaran Disorot, Kok Boleh Gondrong?
-
Viral Wanita Diduga Pemandu Karaoke Berpakaian Minim Gelar Maulid Nabi, Dipimpin Seorang Ustaz
-
Bukan Pemenang, Ini Peran Marcell Siahaan di Lomba Karaoke 17 Agustus-an Komplek
-
Marcell Siahaan 'Juara 1 Karaoke' di Malam 17-an, Warga Satu Komplek Heboh
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar