SuaraBekaci.id - Seorang wanita jadi korban kekerasan. Wanita tersebut menjadi korban kekerasan pria saat sedang melintas di sebuah jalan.
Hal itu terekam dalam video rekaman CCTV yang tersebar di media sosial dan dibagikan akun instagram @info_ciledug.
Berdasarkan video yang viral tersebut, pria dan wanita itu nampak berjalan kaki di salah satu jalan yang sepi. Kemudian, wanita itu menghindar.
Tak disangka, pria itu mendekatinya dan langsung menonjok wanita berjilbab dan mengenakan masker itu.
Baca Juga: Dua Faktor Penyebab Selingkuh, Viral Gadis Cantik Masak Pakai Kayu Bakar
Seketika, wanita itu lari karena ketakutan. Pria itu mengambil batu dan melempar wanita tersebut.
Berdasrkan keterangan video, dituliskan bahwa peristiwa itu terjadi di dekat SDN Kreo 5, Jl. Mutiara RT.001 /RW.006, Cipadu, Larangan Tangerang. Rabu, (10/03/2021) sekitar pukul 13.40 WIB.
Warganet memberikan beragam rekasi atas video tersebut. Di antaranya, mereka meminta agar pria yang menonjok wanita itu segera ditangkap.
"Harus segera diamankan orang tersebut. Karena pasti akan ada banyak lagi korban kemarahan gangguan sesaat nya. Kita mana tahu kalo papasan jalan & dia sedang kumat," @ali*****.
"Tolong di tangkap orang seperti ituh takut banyak korban yang kena ama dia," @abd*****.
Baca Juga: Remaja Standing Motor Pakai Celana Dalam Ditangkap, Orangtua Dipanggil
Berita Terkait
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
-
Tanggapi Ucapan Seksis Ridwan Kamil Soal Janda, Susi Pudjiastuti: Saya Happy-happy Aja
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa
-
Heri-Sholihin Optimis Pertumbuhan Ekonomi Kota Bekasi Bisa Tembus 8 Persen, Begini Caranya
-
Penampakan Warung Kelontong Tempat Jualan Obat Terlarang di Bekasi