SuaraBekaci.id - Anang Hermansyah, ayah dari Aurel Hermansyah mengaku sedih. Pasalnya, Aurel akan segera dinikahi oleh pasangannya, Atta Halilintar.
Pasangan Aurel dan Atta sudah menggelar lamaran pada hari Sabtu (13/3/21). Pada momen itu, Anang mengaku sedih karena tak lama lagi akan berpisah dengan putri sulungnya tersebut.
Kesedihan itu diungkapkan Anang ke Maia Estianty di chahnel YouTube Maia Al El Dul TV.
"Kamu nggak sedih anak ceweknya udah diambil?" tanya Judika ke Anang.
"Bukan nggak sedih. Sedih sih. Bentar lagi nggak ada di rumah loh," jawab Anang.
Meski sedih, Anang enggan menunjukkan hal itu di hadapan putrinya.
"Kok dari tadi nggak ada sedih-sedihnya?" goda Judika.
"Ya masak terus gue mau sedih-sedih di situ sih lu. Ya nggak-nggak aja,"
"Oo nanti pas akad pasti akan dirasain," kata Judika.
Baca Juga: Akan Menikah dengan Aurel Hermansyah, Atta: Tergerak dari Hati
"Tadi pas lamaran nangis nggak sih?" tanya Maia.
"Ya mosok ditunjukno (ditunjukan) sih Mai?" jawab Anang kesal digoda teman-temannya.
Kabarnya Aurel akan dinikahi Atta Halilintar pada 3 April mendatang. Pernikahan tersebut cuma akan dihadiri keluarga dan teman dekat saja.
Dea Dezell
Berita Terkait
-
Atta Halilintar Panik Cari Ameena yang Hilang Saat Liburan di Chimelong
-
Ungkap Sulitnya Jadi Janda, Aura Kasih Mau Cari Suami yang Pandai Mengaji
-
Padahal Jarang Muncul di TV, Rumah Senilai Rp50 Miliar Aura Kasih Dipertanyakan
-
Momen Atta Halilintar Salat di Emperan Toko Saat Liburan ke Tiongkok Picu Perdebatan
-
Seperti Ayu Aulia, Atta Halilintar dan Kevin Aprilio Rupanya Juga Anggota GBNMI
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar