SuaraBekaci.id - Politikus senior Partai Demokrat Max Sopacua menyatakan bahwa persiapan Kongres Luar Biasa (KLB) yang dilaksanakan di The Hill Hotel dan Resort Sibolangit Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara sudah 99 persen.
Dia mejelaskan, saat ini kegiatan tersebut hanya tinggal dimulai dengan kehadiran peserta KLB.
"Saya pikir semua sudah tahu bahwa persiapan sudah 99 persen dan yang satu persennya adalah pembukaan KLB," kata Max Sopacua dilansir dari Antara, Jumat (5/3/2021).
Dia mengatakan, peserta dan peninjau yang memiliki hak suara dan memiliki hak bicara telah hadir di sekitar arena KLB. Jumlahnya, menurut dia, mencapai 1.200 orang sampai hari ini.
Dari jumlah tersebut, sebagian sudah berada di lokasi acara dan sebagian lagi masih dalam perjalanan.
Dia berharap agar KLB Partai Demeokrat dapat berjalan lancar dan sesuai dengan yang direncanakan.
"Artinya KLB ini semoga berjalan dengan lancar sehingga menghasilkan apa yang sesuai dengan yang kita inginkan, " katanya.
Tak lupa, pihaknya juga mengimbau agar para peserta menerapkan protokol kesehatan.
"Tim Satgas COVID juga tadi sudah datang untuk melihat di lokasi acara dan semuanya sudah sesuai prokes, " katanya.
Baca Juga: Mengejutkan Wanita Emas Hasnaeni Moein Mau Geser AHY di KLB Partai Demokrat
Dia mengajak seluruh kader yang mendukung KLB Partai Demokrat untuk tak takut dipecat.
"Jangan takut dipecat, tidak bisa sembarangan memecat kader, semua ada prosedurnya, " katanya.(Antara)
Tag
Berita Terkait
-
Mendedah Alasan Demokrat Putar Haluan Buka Pintu Pilkada Lewat DPRD
-
Demokrat Bicara Soal Sikap SBY Terkait Pilkada Dipilih DPRD: Serahkan Ke AHY, Ikuti Langkah Prabowo
-
Dede Yusuf Jelaskan Makna 'Matahari Satu' SBY: Demokrat Satu Komando di Bawah AHY
-
SBY: Matahari di Partai Demokrat Hanya Satu, Mas AHY
-
Gegara Bobby Nasution Tak Dipanggil, Boyamin MAKI Temui Dewas KPK Bawa Bukti Rekaman Sidang
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar