SuaraBekaci.id - Aldi Taher baru-baru ini mengaku siap menikahi Nissa Sabyan. Teranyar, Aldi Taher membuat lagu yang liriknya memuji dan memberikan semangat kepada Nissa Sabyan.
Selain itu, Aldi Taher juga mengungkap perasaannya ke Nissa Sabyan melalui lagu yang dia nyanyikan dalam video yang beredar di akun instagram @berita_gosip.
"Tak hanya sekedar memberikan pesan dan menawarkan diri untuk menikahi Nissa Sabyan, Aldi Taher bahkan menciptakan lagu untuk Nissa Sabyan," tulis akun tersebut dikutip Suara.com, Kamis (25/2/2021).
Lirik lagu yang dinyanyikan itu berisi tentang perasaan dan memuji Nissa Sabyan.
Berikut potongan lirik yang dikutip dari video tersebut
Nissa Sabyan, I love you so much
Nissa Sabyan, tetap semangat
Nissa Sabyan, ko cantik banget
NIssa Sabyan, tetap semangat
Jangan sedih, oh Nissa Sabyan
Lebih baik kamu baca Alquran
Aldi Taher yang menggunakan kaos hitam dan celana abu-abu nampak bernyanyi sambil berjoget dalam video tersebut.
Lagu yang diunggah akun instagram itu mendapatkan beragam reaksi dari warganet.
Baca Juga: Ditelepon, Dinar Candy Tuding Aldi Taher Ada Tujuan Terselubung
"kasian gaada yang mau bantu dia apa" tulis @pon*****.
"Kasihan ganteng2 buat konten maksa bat," tulis @dhi*****.
Simak videonya di sini
Berita Terkait
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
-
Viral Donald Trump Diduga Beri Isyarat Jari Tengah Saat Kunjungi Pabrik Ford
-
Kronologi Pernikahan Kak Seto dan Deviana Mulyadi yang Viral di Medsos
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar