SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video seorang ibu mendorong sepeda motor menerjang banjir Bekasi di Jalan Jatimekar, Jatiasih, Kota Bekasi, Sabtu (20/2/2021) siang. Video itu dibagikan akun instagram @net2netnews.
Pada keterangan video itu dituliskan bahwa ibu tersebut mendorong sepeda motor karena tidak punya uang untuk naik becak dorong.
"THE TRUE POWER OF IBU IBU...Karena tak punya uang untuk naik becak dorong, ibu ini terpaksa membawa motornya sendiri menerjang banjir deras di Jalan Jatimekar Jatiasih Kota Bekasi Jawa Barat tepatnya di depan Perumahan Nasio Sabtu siang (20/02/21)," tulis akun tersebut.
Kemudian, dijelaskan juga bahwa ibu tersebut menyampaikan kepada relawan yang ada di tengah banjir bahwa dia tidak memiliki uang.
"Mengatakan kepada relawan bahwa dirinya tidak mempunya uang untuk membayar becak dorong "saya tak punya uang" ujarnya kepada relawan. Padahal para relawan tidak meminta uang dalam membantu warga untuk menyebrang," tulisnya.
Video ibu dorong motor menerjang banjir itu mendapakan reaksi beragam dari warganet.
"Seharusnya jangan ditarif lah buat kemanusiaan ini ,se ikhlasnya saja," tulis akun @nis******.
"Buat turun mesin lebih mahal bu.. tapi gimana atuh ibu nya gak punya uang buat naek grobak dorong" tulis @bas****.
Warganet lain menyatakan bahwa ibu itu beranggapan kalau naik becak dorong di tengah banjir harus membayar sejumlah uang.
Baca Juga: Pondok Gede Permai Banjir karena Tanggul Jebol
"Di caption jelas relawan ga minta uang buat bantu nyebrangin, emak2nya aja yg ngambil kesimpulan sendiri berujung turun mesin, pentingnya berkomunikasi dengan baik, dan selalu husnuzhon dalam setiap musibah" tulis akun @el.a*****.
Warganet juga merasa kasihan dengan ibu dorong motor tersebut.
"Kasian itu ibu...,coba cara laen deh misal nitip ksiapa diskitar situ..,tuh motor bakal abisin bnyk duit..., ngalamin soalnya, walopun dah lama skali,dan ini klelepnya udh ampun2an tuh motor,dulu klelepnya cuma slutut atas dikit aja dah bongkar abis tuh mesin," tulis dod*****.
Lihat videonya di sini
Berita Terkait
-
Tren Media Sosial Cepat Berganti: Kemampuan Adaptasi atau Mudah Melupa?
-
KPK Sebut Ketua PDIP Jabar Diduga Kecipratan Duit Kasus Ijon Proyek Bekasi, Berapa Jumlahnya?
-
Pola Korupsi 'Balik Modal Pilkada' Jerat Bupati Bekasi? KPK Cium Modus Serupa Lampung-Ponorogo
-
India Open 2026 Viral: Polusi Ekstrem, Kotoran Burung di Lapangan, Monyet Masuk Tribun
-
Dedi Mulyadi dan Willy Bongkar Sisi Gelap Gunung Emas: 70 Ribu Gurandil dan Raup 250 Kg Emas
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol