SuaraBekaci.id - Ajun Perwira menyebut istrinya Jenffer Jill atau Jennifer Ipel negatif narkoba. Hal itu disampaikan AjunPerwira usai menjalani pemeriksaan di Polres Metro Jakarta Barat.
Ajun Perwira diperbolehkan pulang usai pemeriksaan tersebut. Namun, Jeniffer Jill masih berada di Mapolres Jakarta Barat dan telah ditetapkan sebagai tersangka.
Ajun Perwira mengatakan, dia dan istrinya sudah dites urine dan menunjukkan hasil negatif.
"Negatif, negatif," kata Ajun Perwira ditemui di Polres Metro Jakarta Barat, Rabu (17/2/2021).
Dia menilai kalau status hukum istrinya bisa berubah.
"Kan itu masih dalam penyidikan. Statusnya bisa berubah," katanya.
Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Ronaldo Maradona Siregar menyatakan Jennifer Jill ditetapkan sebagai tersangka karena memiliki narkoba golongan satu setelah ditangkap pada 16 Februari 2021. Dia ditangkap di kawasan Ancol, Jakarta Utara.
"Dari hasil pemeriksaan tadi malam sampai hari ini satu orang sudah tersangka yaitu JJ," kata AKBP Ronaldo Maradona.
Sementara suaminya, Ajun Perwira dan anaknya, Philo Paz Armand berstatus saksi.
Baca Juga: Selain Ajun Perwira, Anak Jennifer Jill Boleh Pulang Usai Ditangkap
"Ajun dan Philo masih saksi untuk menggali keterangan lebih dalam," imbuh AKBP Ronaldo Maradona.
Berita Terkait
-
DPRD DKI: 137 Kawasan Jakarta Rawan Narkoba, Menyusup ke Kamar Kos dan Apartemen
-
4 Oknum Polisi di Madiun Terlibat Kasus Peredaran Narkoba
-
Fakta BAP, Ammar Zoni Disebut Jadi 'Gudang' Sabu di Rutan dengan Imbalan Upah Rp100 Ribu Per Gram
-
Polda Metro Gerebek Clandestine Lab Etomidate di Greenbay Pluit, WNA Tiongkok Jadi Peracik!
-
Ammar Zoni Ditanya Jaksa Apakah Pernah Isap Ganja di Penjara, Jawabannya Disorot
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi