SuaraBekaci.id - Beredar sebuah video pencurian sepeda motor di Kontrakan Seribu Pintu, Kecamatan Pulokapuk Blok I J Desa Mekarmukti Kecamatan Cikarang Utara Kabupaten Bekasi, Rabu (17/2/2021).
Aksi pencurian sepeda motor itu terekam kamera CCTV yang ada di Kontrakan Seribu Pintu, Cikarang Utara. Video pencurian itu dibagikan akun instagram @bekasi.terkini.
Pada keterangan video tersebut dituliskan bahwa pencurian yang dilakukan 2 orang itu terjadi pada Rabu (17/2/2021) siang sekitar pukul 12.30 WIB.
"Aksi terbilang nekad karena melakukan aksinya pada siang hari di depan kontrakan pemilik kendaraan tesebut. Motor korban menggunakan kunci ganda (Gembok) dan kunci stang Namun berhasil digasak para pelaku dalam hitungan menit," tulis akun tersebut.
Dijelaskan bahwa terdapat dua orang yang mencuri sepeda motor. Mereka hanya membutuhkan waktu dalam kurun waktu yang relatif cepat.
"Dalam rekaman CCTV pelaku 2 orang, satu orang memantau situasi dan satu rekannya bertugas membuka gembok kendaraannya dan membawa kabur motor matic bernomor polisi G 6836 VF," ujarnya.
Lihat videonya di sini
Berita Terkait
-
LPCK Mulai Garap Hunian Murah di Kawasan Lippo Cikarang Cosmopolis
-
Kawanan Maling Motor Tembak Warga di Palmerah, Penjual Beras Jadi Korban
-
Malam Panjang di Stasiun Cikarang, Lantai Peron Jadi Tempat Tidur Penumpang: Mungkinkah KRL 24 Jam?
-
Ramai Pabrik Pindah dari Cikarang ke Jawa Tengah, Cek Perbandingan Gaji dan Biaya Hidup
-
Drama Penangkapan Maling Motor di Cengkareng: Ada Wanita dan Pengakuan Palsu!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
Terkini
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura