SuaraBekaci.id - Durex Indonesia mempersilakan setiap orang yang mereka sebut Lovers untuk me-review produknya. Hal itu disampaikan melalui surat yang diunggah Durex Indonesia melalui akun instagram resminya @durexindonesia.
Unggahan surat dari merek kondom durex itu diberi nama Surat Buka-Bukaan dengan Nomor No. 69/ Versi 34+35 / 29 Januari 2021.
Mereka memulai surat tersebut dengan ucapan agar seluruh pihak yang membaca surat tersebut keadaan baik dan sehat selalu
"Dengan ini kami menginformasikan bahwa seluruh Lovers berhak untuk me-review produk kami, yang paling baru ada paket Durex NakalPedia, bisa dibahas terkait harga, pelumasannya dan pengalamannya," demikian tulisan pada surat tersebut.
Lalu, merek kondom ini meminta agar produknya tidak di-review saat digunakan.
"Tapi TOLONG review-nya jangan saat menggunakannya ya, walaupun hitungan detik. Jangan. Lebih baik sesudahnya saja. Terima kasih," tulisnya.
Foto surat tersebut juga dilengkapi dengan keterangan.
"Lemesian dulu, biar ga tegang terus ya, lovers," tulis akun tersebut.
Unggahan yang telah disukai 987 akun instagram ini sontak membuat warganet bereaksi.
Baca Juga: Viral Komplain Eiger ke YouTuber karena Review, Padahal Enggak Diendorse
"Ngakak," tulis akun @rikamaulida****** sambil menyertakan emot icon tertawa.
"Hahahahaha.. Astagaaaa..Kan lebih bagus kak kalo ada video sedang menggunakan produk," tulis akun @enti*****.
"HAHAHA," tulis akun @hrd******.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
BRI Dorong Percepatan Pemulihan Pascabencana lewat Pembangunan Huntara di Aceh
-
Sambut 2026, Dirut BRI Optimistis Transformasi Dorong Pertumbuhan Jangka Panjang
-
Siapa Dalangnya? Polda Metro Jaya Selidiki Teror Mengerikan ke DJ Donny
-
PMI Kirim 2.500 Ton Bantuan ke Sumatera
-
Usia 130 Tahun, Ini Capaian BRI dan Kontribusi untuk Negeri di Sepanjang Tahun 2025