
SuaraBekaci.id - Namanya Khoirul Anam, ia awalnya tak pernah menyangka aksinya memajang poster layanan kencan tahun baru bakal viral di media sosial. Pemuda asal Magelang, Jawa Tengah itu mengaku awalnya hanya iseng bersama sejumlah temannya.
Bermula dari sebuah unggahan yang kemudian viral di media sosial. Di aman sebuah pemuda berfoto dengan sebuah baliho yang bertuliskan tawaran paket kencan saat malam tahun baru.
"Tidak ada usaha yang tidak membuahkan hasil.. semoga malam tahun baru dapat gandengan.. Cuma 90 ribu paket komplit," tulis Khoirul melalui postingan pada akun Facebook pribadinya, dikutip Suara.com, Minggu (27/12/2020).
Ia juga membuat baliho mini setinggi kurang lebih satu meter untuk mempromosikan jasa tersebut. Pada baliho itu, ia menyampaikan bahwa jasanya hanya untuk perempuan jomblo, sehingga tidak bisa melayani istri orang lain.
Baca Juga: HP sampai Panas, Khoirul Anam Kebanjiran Ajakan Kencan Malam Tahun Baru
"Butuh teman untuk malam tahun baruan..?? Hubungi saya KHOIRUL ANAM," tertulis pada baliho tersebut juga foto dirinya.

Kemudian, dijabarkan juga kegiatan yang ditawarkan dalam kencan malam tahun baru tersebut.
"Dengan 90 ribu anda sudah mendaparkan paket komplit. Makan malam, gandengan tangan, selfie bareng, menyalakan kembang api bersama, pulang diantar sampai rumah. Hanya untuk kegiatan positif saja," tulisnya.
Pada bio Facebook-nya, diketahui pria tersebut tinggal di Magelang, Jawa Tengah. Ia mengunggah promosi jasa tersebut sejak Jumat (25/12) lalu, hingga saat ini telah mendapat like lebih dari 7.800 pengguna Facebook dan 3.200 komentar.
Kebanyakan komentar menganggap postingan itu dengan bercanda.
Baca Juga: Pria di Magelang Buka Jasa Kencan Malam Tahun Baru:Dapat 2.345 Tawaran
"Antar ke Papua bang, berapa ongkirnya," tanya salah satu warganet.
Berita Terkait
-
10 Hal yang Harus Dipatuhi Saat Nyepi di Bali, Melanggar Bisa Terkena Sanksi
-
Semarak Perayaan Pawai Cap Go Meh di Pecinan Glodok
-
Mengintip Perayaan Cap Go Meh di Kawasan SCBD
-
Kabar Duka: Shancai 'Meteor Garden' Tutup Usia, Dee Hsu Ungkap Penyebabnya
-
Mudik Imlek Aman, China Kerahkan Robot dan Drone Awasi Kereta Cepat
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
Perang Tarif AS-China, Guru Besar Binus Bekasi: Dunia Pendidikan Harus Lebih Adaptif
-
BRI Kembali Dipercaya Urus Living Cost Haji 2025: Sediakan Riyal Miliaran Rupiah
-
Resmi Jabat Ketua Umum PERBANAS 20242028, Hery Gunardi Siap Perkuat Industri Perbankan Nasional
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka