SuaraBekaci.id - Selebgram Salmafina bahas pindah agama Kristen karena sakit hati saat menjadi muslim. Salmafina masuk Kristen diakuinya seraya tertawa di sebuah postingan Instagram.
Diduga Salmafina pindah agama Kristen setelah cerai dari Taqy Malik. Putri pengacara kondang Sunan Kalijaga tersebut mengungkapkan hal tersebut dalam kolom komentar foto yang baru ia bagikan di Instagram pribadinya.
Dalam Instagram pribadinya, wanita 21 tahun tersebut mengunggah foto bersama teman-temannya di malam Natal.
“Xmast eve,” begitu keterangan yang ditulis oleh Salmafina Sunan.
Lantas, foto tersebut dikomentari oleh para pengguna Instagram. Salah satu yang menarik, masih ada saja netizen yang mengungkit tentang alasan Salmafina pindah agama.
“Aku nemu kata kata seperti ini ‘jika manusia yang membuat sakit hati, lantas mengapa Tuhan yang engkau jauhi?” kata salah satu netizen.
Komentar itu pun menjadi perhatian netizen lainnya yang menyebut bahwa alasan pindah agama Salmafina bukan menjadi urusan si pemilik akun.
Begitu juga dengan Salma yang meminta netizen untuk mengetahui dulu dengan pasti sebelum mengungkapkan pendapatnya tentang alasan dia pindah agama.
Salmafina menegaskan bahwa dirinya masuk agama Kristen bukan karena merasa sakit hati. Pasalnya setelah pindah agama, Salmafina tetap dengan pilihannya meski sering merasakan sakit hati.
“Emang udah tahu pasti gue ikut Tuhan Yesus karena sakit hati? Wkwkwk kalau emang itu alasannya, ketika gue sakit hati lagi pasti gue bakalan goyang iman. Tapi gue yaudah sakit hati beberapa kali santai aja tuh,” ungkap Salmafina.
Baca Juga: Rayakan Natal, Salmafina Sunan Malah Disinggung soal Pindah Agama
Wanita pemilik nama lengkap Salmafina Khairunnisa itu juga tak sungkan memberikan tanggapan menohok kepada si netizen.
“Muak banget sama orang sotoy yang enggak pernah tahu cerita kenapa gue ikut Tuhan Yesus tapi sok-sok ngomong gini. Gue yakin pabjla Tuhan Yesus sudah panggil, mau cerai kek, mau enggak pernah nikah kek. Kalau gue terima ya gue akan ikut Tuhan Yesus,” katanya menjelaskan.
Berita Terkait
-
Trauma Nikah Singkat, Salmafina Sunan Punya Aturan Ketat Buat Calon Suami: Harus Mau ke Psikolog
-
Sunan Kalijaga Masih Tak Terima Anaknya Dicampakkan, Ingat Lagi Kisah Cinta Taqy Malik dan Salmafina
-
Ibunda Salmafina Sunan: Saya Anggap Taqy Malik Tak Pernah Ada
-
Buntut Unggahan Taqy Malik, Sunan Kalijaga Murka: Pintu Maaf Sudah Tertutup
-
Salmafina Akhirnya Ungkap Perlakuan Taqy Malik ke Orang Tuanya
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi