SuaraBekaci.id - Dewi Persik positif COVID-19. Dewi Persik umumkan positif COVID-19 setelah tidak terlihat di layar kaca.
Dewi Persik positif COVID-19 pun dirasangan sangat berat diterima. Dewi Persik pun tengah menjalani isolasi karena positif Covid-19.
Dewi Perssik secara terbuka telah mengakui bahwa dirinya terjangkit covid-19. Hal ini disampaikannya melalui kanal Youtube pribadinya.
Dilansir dari Hops.id media jaringan Suara.com, Mantan istri Saipul Jamil tersebut mengaku terkena Covid-19. Ia juga membagikan pengalamannya selama menjalani pengobatan dan masa karantina.
“Aku sekarang ini dengan keputusan yang sangat berat yang harus aku terima bahwa aku kena Covid,” ujarnya, dilansir dari kanal Youtube DEWI PERSSIK pada Kamis, (24/12/2020).
Dewi Perssik mengaku bahwa tes usapnya menunjukkan hasil positif. Awalnya, ia merasa tidak enak badan dan menganggap hanya terkena radang. Namun, setelah meminum obat dan mendatangi dokter, kondisinya tak kunjung membaik.
“Mungkin bukan hanya aku, tapi keluarga aku, Mas Gabriel, Aa’, anakku juga Lebby, dan juga asisten aku. Jadi kebetulan di dalam rumah ini ada 8 orang, jadi klaster family. Dan ini hari pertama aku menjalani keputusan yang semua orang pasti enggak mau,” ujarnya.
Lantaran Covid-19, Dewi Perssik terpaksa harus absen dari program televisi yang dibintanginya. Ia mengalami beberapa gejala di antaranya, sesak di dada, pahit pada lidah, hingga batuk kering.
“Sampai sekarang ini aku ngomong, aku masih agak engap karena aku merasa bahwa aku mengalami sesak di dada aku. Ini merasa enggak nyaman banget. Merasa kayak penuh, aku pengen batuk tapi batuknya itu kayak kering banget, engak enak. Nelen sihenggak sakit, cuman aku merasa kayak lidahnya aku pahit gitu.
Baca Juga: Ustaz Yusuf Mansur Sembuh dari Covid-19 dan Hari Ini Pulang ke Rumah
Tak hanya itu, Dewi Perssik juga mengalami kemerahan di tubuhnya lantaran alergi. Ia dan keluarga menjalani isolasi mandiri di rumah.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi