SuaraBekaci.id - Ade Armando menyebut sosok penyebar foto Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas atau Menag Gus Yaqut adalah sosok kadrun. Tak jelas kadrun yang dimaksud dosen Universitas Indonesia itu.
Sosok kadrun itu sebut tak senang Gus Yaqut diangkat jadi menteri agama oleh Presiden Jokowi. Hal itu diungkap Ade Armando dalam akun Twitternya, Kamis (24/12/2020).
"Kadrun rupanya marah sekali Gus Yaqut diangkat jadi menteri agama. Maka beredarlah foto sang Menteri Agama seolah-olah sedang memeluk perempuan. Very low...," tulis Ade Armando.
Beredar di media sosial, sebuah foto yang memperlihatkan wajah pria diduga Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut, Menteri Agama pengganti Fachrul Razi, sedang memeluk seorang wanita.
Baca Juga: Setelah Jadi Menag, Gus Yaqut Harus Berani Tinggalkan Bayang-bayang Partai
Sebelumnya, beredar di media sosial, sebuah foto yang memperlihatkan wajah pria diduga Yaqut Cholil Qoumas atau Gus Yaqut, Menteri Agama pengganti Fachrul Razi, sedang memeluk seorang wanita.
Foto tersebut dibagikan oleh pengelola akun Facebook Mulyono Ali ke grup KERAH BATIK (kendal bergairah debat politik), 30 Oktober 2020.
Dalam foto itu, terdapat wajah dari tokoh GP Ansor, Yaqut Cholil Qoumas, yang baru saja dipilih presiden menjabat sebagai Menteri Agama.
Berikut narasi yang ditulis oleh pemilik akun Facebook Mulyono Alit:
"Duta Syahwat Oleh Kader NU.. bisa pesan fatwa Halal soal syahwat ke NU.. bisa COD & Order.. yg ptg pembayaran harus cash Mggunakan amplop coklat."
Baca Juga: Gus Yaqut: Jadikan Agama Sebagai Inspirasi, Bukan Aspirasi
Lantas benarkah klaim atas foto Yaqut Cholil Qoumas yang diklaim menjadi duta syahwat?
Berita Terkait
-
Ade Armando: Hafal Al Quran Zaman Sekarang Manfaatnya Apa? Simak Penjelasannya!
-
Dipertanyakan Ade Armando, Ini Manfaat Menghafal Al-Qur'an menurut Agama Islam
-
Ade Armando Kerja Apa? Kini Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Qur'an
-
Kekayaan Ade Armando, Tuai Kontroversi Usai Pertanyakan Manfaat Hafalan Al-Quran
-
Ade Armando Lulusan Mana? Blunder Pertanyakan Manfaat Menghafal Al-Quran
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah