SuaraBekaci.id - Kecelakaan di Tol Cipularang terjadi hingga membuat truk tergulinng. Kecelakaan Tol Cipularang itu membuat kemacetan sampai 4 km.
Truk yang terguling itu merupakan Trailer Nopol 9236 PEH terguling di Tol Cipularang kilometer 91 arah Bandung, Rabu (23/12/2020) sekira pukul 10.30 WIB.
Kepala Induk PJR Tol Cipularang AKP Stanlly Soselisa mengatakan, kecelakaan ini terjadi diduga karena kendaraan mengalami rem blong kemudian pengemudi hilang kendali.
Kendaraan sudah mengalami tanda-tanda ketika tiba di kilometer 85 A.
Baca Juga: Trailer Terguling di Tol Cipularang akibat Tak Patuhi Petugas
Ia menuturkan, petugas PJR Tol Cipularang dan Jasa Marga telah mengarahkan kendaraan ke bahu jalan pintu masuk rest area 88 A.
Pengemudi lalu diberikan imbauan agar diperbaiki terlebih dahulu sebelum melanjutkan perjalanan.
Akan tetapi pengemudi kendaraan nekat melanjutkan perjalanan. Setibanya di kilometer 91, pengemudi mengalami hilang kendali kemudian kendaraan terguling hingga menutup badan jalan, yang menyebabkan kemacetan kurang lebih 4 kilometer.
"Tidak ada korban jiwa, pengemudi melarikan diri," ujar dia.
Usai sopir kabur, petugas kemudian mengevakuasi kendaraan dan sekira pukul 12.00 WIB kepala dan buntut trailer berhasil di evakuasi, jalur kembali bisa dilalui.
Baca Juga: Siap-siap, Tarif Tol Cipularang dan Padaleunyi Naik 5 September 2020
Berita Terkait
-
Jasa Raharja dan Korlantas POLRI Lakukan Survei Jalur Tol Cipularang, Periksa Titik Rawan
-
Tronton Tak Kuat Nanjak, 2 Orang Terluka Akibat Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang
-
5 Kendaraan Terlibat Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang KM 97
-
Dua Kecelakaan Maut Terjadi Selama Nataru di Jalan Tol Cipularang
-
Penyebab Kecelakaan Maut Tol Cipularang Kombinasi dari Berbagai Faktor, Begini Penjelasan Korlantas
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir