SuaraBekaci.id - Polisi meluruskan kabar jika penyebab artis sekaligus selebgram Salshabilla Adriani menabrak dua mobil yang sedang terparkir di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Selasa (15/12/2020) malam karena mabuk.
Menurut Panit Laka Lantas Polres Metro Jakarta Selatan, Iptu Mulyani, Salshabilla mengendarai mobil dalam kondisi sadar. Dari hasil pemeriksaan sementara, Salshabilla kelelahan saat menyetir sehingga menabrak dua unit kendaraan saat kejadian berlangsung.
"Dia (Salshabilla) tidak mabuk," kata Mulyani, Rabu (16/12/2020).
Buntut dari kasus kecelakaan itu, polisi juga telah memeriksa urine Salshabilla. Dari hasil tes itu, Salshabilla dinyatakan negatif.
Baca Juga: Fakta-fakta Artis Salshabilla Adriani Tabrak 2 Mobil di Kemang
"Tes sudah ada laporan anggota saya sudah , itu negatif," kata Kasat Lantas Lantas Polres Metro Jakarta Selatan, Kompol Sri Widodo saat dikonfirmasi secara terpisah.
Sri Widodo mengatakan, kejadian tersebut terjadi pada pukul 20.00 WIB. Di menyatakan, Salshabilla juga telah melakukan ganti rugi terhadap dua unit kendaraan yang ditabraknya.
"Salshabilla itu menabrak dua kendaraan itu, tapi untuk kerugian materi telah diselesaikan. Kemudian dia bermusyawarah dan sepakat untuk saling ganti rugi," sambungnya.
Kecelakaan tersebut melibatkan tiga unit kendaraan roda empat jenis sedan. Mobil pertama Mazda warna hitam dengan nomor polisi B 2546 TBK, lalu Mazda putih nomor polisi B 88 DEC, dan Mercedes warna hitam B 166 BEY dikemudikan oleh Salshabila Adriani.
Baca Juga: Penampakan Mobil Salshabilla Adriani Usai Tabrak 2 Mobil di Kemang
Berita Terkait
-
Mici Mantan Ibrahim Risyad Dituding Jiplak Style Salshabilla Adriani Saat Menikah
-
Usai Ditinggal Nikah Salshabilla Adriani, Penampilan Yusuf Mahardika Bertato Bikin Geger
-
9 Artis Nikah di Bulan Suro 2024 Termasuk Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid, Benarkah Pamali?
-
Deretan Artis Ini Nikah di Bulan Suro seperti Aaliyah-Thariq, Ada yang Pilih 'Tanggal Keramat'
-
Momen Langkahan Salshabilla Adriani Dibandingkan dengan Aaliyah Massaid: Yang Satu Cengengesan
Tag
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah
-
BRI Raih Penghargaan Internasional, Best Issuer for Sustainable Finance dan Best Social Loan