Potensi Kerawanan Pangan Tinggi, Pj Bupati Bekasi Ajak Masyarakat Lakukan Ini

"Pangan ini hak asasi dan hak dasar setiap manusia agar mereka memiliki kehidupan yang berkelanjutan dan sejahtera," kata Pj Bupati Bekasi.

Ari Syahril Ramadhan
Jum'at, 04 November 2022 | 14:57 WIB
Potensi Kerawanan Pangan Tinggi, Pj Bupati Bekasi Ajak Masyarakat Lakukan Ini
Penjabat Bupati Bekasi Dani Ramdan meninjau bazar murah di Kantor Desa Tamansari, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi, Jumat (4/11/2022). [ANTARA/Pradita Kurniawan Syah]

Rofiq mengaku Kabupaten Bekasi memiliki kekayaan sumber karbohidrat dan protein lain sehingga masyarakat bisa memanfaatkan bahan pokok seperti singkong untuk dijadikan makanan siap saji.

"Masyarakat kita masih bertumpu pada olahan beras dan tepung, padahal kita kaya akan protein dan karbohidrat lain, seperti singkong yang bisa dijadikan kroket, sayuran pakcoi yang juga bisa dijadikan puding. Jadi kerawanan pangan ini bisa kita atasi," kata dia. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini