8 Tips Jualan Online Menarik Banyak Pelanggan, Untuk Pebisnis Pemula

Tidak sedikit pebisnis pemula turut serta andil dalam bisnis online tersebut, tapi tidak jarang pula ada yang menyerah karena sulitnya menjangkau pelangan.

Lebrina Uneputty
Selasa, 28 September 2021 | 20:20 WIB
8 Tips Jualan Online Menarik Banyak Pelanggan, Untuk Pebisnis Pemula
Aktivitas jual beli online sebagai marketer (Sumber: Shutterstock)

Nantinya, blog tersebut anda buat secara khusus sehingga dapat terhubung langsung dengan produk yang anda jual. Agar dapat memperoleh pembeli dengan jumlah yang lebih meningkat, maka jangan lupa untuk menerapkan content marketing.

4. Jadi Sponsor

Saat ini, ada banyak event yang sering orang lain adakan dengan menerima sponsor. Dengan begitu, Anda dapat memanfaatkan sponsor tersebut sebagai ajang untuk mempromosikan produk. Terlebih jika event yang mereka buat memang memiliki hubungan langsung dengan produk yang anda ijual.

Oleh karena itu, sangat penting untuk memilih event yang paling tepat. Pastikan untuk memilih event yang menghadirkan banyak peserta. Dengan begitu, Anda juga dapat mengenalkan produk kepada banyak peserta juga. Hal ini tentu akan lebih mudah untuk mendapatkan pembeli.

Baca Juga:Soroti Kebiasaan Masyarakat Saat Pandemi, Pebisnis Ini Masuki Bisnis Perlengkapan Olahraga

5. Google Ads

Google Ads merupakan jaringan iklan dari Google. Jaringan iklan ini sendiri sudah banyak orang kenal. Dengan begitu, memungkinkan siapa saja untuk menempatkan iklan di hasil pencarian teratas di Google.

Dengan cara ini, tentu akan lebih efektif bagi para penjual untuk mendapatkan pembeli. Nantinya, jika terdapat konsumen yang mengetik keyword produk seperti milik Anda, maka website yang tersebut pun akan muncul di urutan pertama secara otomatis.

6. Sosial Media Marketing

Saat ini siapa yang tidak memiliki sosial media? Ada banyak orang yang memakai sosial media untuk terhubung dengan orang lainnya. Oleh karena itu, sangat penting bagi Anda untuk mendapatkan pembeli dengan menerapkan cara sosial media atau layanan online marketing yang satu ini.

Baca Juga:Jangan Bingung, Ini 5 Tips Main Free Fire untuk Pemula

Dengan begitu, akan lebih mudah untuk mengenalkan produk yang anda miliki kepada orang lain. Pasalnya, hampir semua orang saat ini mempunyai sosial media untuk saling berinteraksi satu sama lainnya. Hal ini juga akan membuat pembeli menyadari akan produk Anda kemudian membelinya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini