Ustaz Tengku Zul Wafat, Dewi Tanjung Sisipkan Kritik pada Ucapan Dukacita

Politikus PDI Perjuangan Dewi Tanjung turut menyampaikan ucapan dukacita atas wafatnya Ustaz Tengku Zulkarnain

Antonio Juao Silvester Bano
Senin, 10 Mei 2021 | 20:37 WIB
Ustaz Tengku Zul Wafat, Dewi Tanjung Sisipkan Kritik pada Ucapan Dukacita
Ustaz Tengku Zulkarnaen. [Suara.com/M.Aribowo]

SuaraBekaci.id - Politikus PDI Perjuangan Dewi Tanjung turut menyampaikan ucapan dukacita atas wafatnya Ustaz Tengku Zulkarnain. Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia hari ini, Senin (10/5/2021).

Dewi Tanjung menyampaikan ucapan dukacita atas wafatnya Tengku Zulkarnain melalui akun twitternya @Dewi Tanjung15.

Dia menyampaikan dukacita dengan menautkan berita berjudul "BREAKING NEWS: Ustaz Tengku Zulkarnain Meninggal Dunia".

Dewi Tanjung menyebut bahwa Tengku Zulkarnain suka memfitnah dan mencaci maki semasa hidup.

Baca Juga:Tak Berbalas, Begini Pesan WA Terakhir Ust Yusuf Mansur Pada Ust Tengku Zul

Kendati demikian, dia menyatakan bahwa wajib memaafkan hal tersebut sebagai sesama muslim.

Cuitan Dewi Tanjung soal kabar Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia.[Twitter/DTanjung15]
Cuitan Dewi Tanjung soal kabar Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia.[Twitter/DTanjung15]

"Innalilahi wa innailaihi roji'un Semoga Arwahnya diterima oleh Allah SWT dan di ampuni segala dosanya. Walau semasa hidupnya dia suka memfitnah dan mencaci maki orang Sebagai muslim kita wajib memaafkan Almarhum," demikian cuitan Dewi Tanjung, Senin (10/5/2021).

Sebelumnya, Ustaz Tengku Zukarnain meninggal dunia usai positif Covid-19. Ustaz Tengku Zulkarnain meninggal dunia di RS Tabrani, Jalan Sudirman, Pekanbaru.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔

REKOMENDASI

Terkini