Indrawati yang melaporkan kasus ini ke polisi merasa direndahkan.
"Di sini saya tidak terima, saya dilecehkan dan dihina olehnya, dan dia juga melecehkan syariat Islam. Dibilangnya bercadar kayak ninja," katanya dilansir dari BatamNews.co.id -- jaringan Suara.com, Kamis (25/3/2021).
Indrawati tak mengenali pemilik akun tersebut. Namun pesan itu membuatnya resah.
"Saya tidak kenal," ungkapnya.
Baca Juga:Rumah di Bekasi Timur Hangus Dilalap Api Gegara Obat Nyamuk Bakar
Indrawati berharap pihak kepolisian bisa mengusut dan menangkap pelaku.