SuaraBekaci.id - Gempa bumi Senin (21/11) siang mengguncang Cianjur, Jawa Barat. Dari laporan BMKG, pusat gempa di 10 km bara daya Kabupaten Cianjur.
Dari laporan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) disebutkan kekuatan gempa 5.6 magnitudo.
"#Gempa Mag:5.6, 21-Nov-22 13:21:10 WIB, Lok:6.84 LS,107.05 BT," tulis laporan di akun resmi BMKG.
Disebutkan bahwa gempa terjadi di kedalaman 10 km namun tidak berpotensi tsunami.
Baca Juga: Gempa Bumi 4 Detik di Kupang, Satu Rumah Rata Dengan Tanah
Gempa yang terpusat di Cianjur, Jawa Barat ini juga dirasakan oleh sejumlah warga Bekasi.
Salah satu warga Bekasi, Evi (30) mengatakan bahwa ia merasakan getaran saat gempa bumi terjadi.
"Getarannya kuat banget sampai berbunyi pintu rumah karena gempa," tulis Evi, warga di Perumnas 2 Kota Bekasi.
Salah satu guru sekolah di Bekasi, Wahyu (35) juga mengatakan kegiatan sekolah sempat dihentikan sementara dan para anak murid keluar kelas akibat getaran gempa.
Sejumlah netizen juga menuliskan bahwa mereka merasakan getaran gempa Cianjur siang ini.
Baca Juga: Gempa Bumi Berkekuatan 6,8 Mangnitudo Guncang Bengkulu
"Kerasa sampe Bekasi. Stay safe semuanya," tulis salah satu netizen.
"bogor berasa banget gempanya," sambung akun lainnya.
Berita Terkait
-
Jelang Libur Nataru, BMKG Imbau Waspada Cuaca Ekstrem di Labuan Bajo
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
5 Rekomendasi Toko Dessert di Kota Bekasi, Pemilik Sweet Tooth Harus Tahu
-
Viral Fenomena Alam bak 'Awan Kinton' Jatuh, Begini Penjelasan BMKG
-
Awas Kehujanan! BMKG Prediksi Hujan di Seluruh Jakarta Sabtu Malam
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Hore! Harga Tiket Pesawat Domestik Turun 10% Sepanjang Libur Nataru
-
Broto Wijayanto, Inspirator di Balik Inklusivitas Komunitas Bawayang
-
Bye-Bye Jari Bertinta! 5 Tips Cepat Bersihkan Jari Setelah Nyoblos
-
MIND ID Siap Guyur Investasi Rp267 Triliun Hingga 2029
-
Orang Dekat Prabowo Sebut Kenaikan PPN 12% Bakal Ditunda
Terkini
-
Ada Penawaran Apa Saja di Promo 12.12 Blibli?
-
Ribuan Saksi Bakal Diterjunkan Heri-Sholihin Kawal Pemungutan Suara di TPS Kota Bekasi
-
Tampang Pak Ogah Diduga Pelaku Pelecehan Kakak Beradik di Bekasi Timur
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!