
SuaraBekaci.id - Sosok Mardigu tiba-tiba menjadi trending di Twitter pada Kamis (3/11/2022) pagi ini. Hal ini lantaran dirinya membuat cuitan tentang power bank untuk rumah.
Meskipun cuitan itu telah dihapus, namun beberapa warganet berhasil untuk mengabadikan dengan tangkapan layar dan kembali di viralkan di laman Twitter.
Hingga kini sudah lebih dari 3 ribu cuitan Twitter yang membahas mengenai Mardigu. Lantas, hal itu membuat warganet terheran-heran dengan profil dari Mardigu.
Dikenal dengan sebutan Bossman Sontoloyo
Baca Juga: Profil Mardigu WP, Bukan Orang Sembarangan, Kekayaan dan Karir Bossman Sontoloyo Gak Main-main
Mardigu Wowiek ini sempat menjadi bintang tamu dalam podcast Denny Sumargo beberapa waktu lalu. Ternyata nama lengkap dari Mardigu adalah Wowiek Prasantyo dan terkenal dengan julukan Bossman Sontoloyo.
Sumber penghasilan
Diketahui, sumber penghasilan dari Mardigu ini berasal dari channel YouTube nya. Namun beberapa sumber kekayaannya juga didapat dari:
a. PT Santara Daya Inspiratama, bergerak di bidang investasi cryptocurrency.
b. Memiliki beberapa bisnis di bidang minyak dan gas yang nilainya diperkirakan mencapai lebih 200 juta dolar Amerika.
Baca Juga: Elon Musk Disebut Siapkan Pesangon 3.700 Karyawan Twitter
Latar belakang pendidikan
Selain disebut sebagai pengusaha yang sukses, Mardigu ternyata memiliki latar belakang pendidikan yang tak main-main. Ia memiliki gelar psikologi dari San Fransisco State University dengan jurusan Criminal Mind dan Forensic Investigator.
Bahkan ia juga pernah dipercaya sebagai staf ahli di Kementerian Pertahanan pada 2014-2019. Ia juga pernah aktif menjadi staf pengajar di Sekolah Tinggi Intelijen Negara.
Aktif di sosial media
Selain memiliki channel YouTube sendiri, Mardigu juga aktif di platform Instagram dan Twitter. Di platform Instagram, Bossman Sontoloyo telah memiliki 1,2 juta pengikut. Selain itu, ia juga mempunya website yang membahas mengenai webinar.
Kontributor : Rifka
Berita Terkait
-
Bisnis Mardigu Wowiek yang Kini Ditunjuk Jadi Komisaris Utama Bank BJB: dari Bitcoin hingga Hotel
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Kekayaan Ridwan Kamil di LHKPN: Punya 21 Tanah, Kini Trending di X
-
Aksi Cabul Eks Kapolres Ngada Berbahaya, Psikolog Forensik Sebut AKPB Fajar Bukan Pedofilia, Mengapa?
Tag
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Cerita Pria 57 Tahun di Mataram Akhirnya Dapat SK PPPK Tapi Setahun Lagi Pensiun
-
Rafael Struick Ditendang vs Adelaide United, Brisbane Roar Kini Diamuk Netizen Indonesia
-
Tak Hanya Barang Bajakan dan QRIS, AS Juga Protes Soal UU Produk Halal RI
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Lancar Main FF, Terbaik April 2025
Terkini
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas
-
Ada Apa di Bekasi? Bau Aneh Bikin Geger, Tri Adhianto Buka Suara