SuaraBekaci.id - Tingkat kunjungan ke objek wisata alam Curug Cigentis di Kabupaten Karawang, Jawa Barat diperkirakan akan melonjak pada akhir pekan nanti.
Salah satu pengelola wisata alam Curug Cigentis mengatakan, pengunjung Curug Cigentis turun pada H+1 Lebaran, Selasa (3/5/2022). Tapi diperkirakan bakal melonjak kembali pada akhir pekan.
"Sekarang sehari setelah Lebaran, jumlah pengunjung hanya mencapai 120-130 pengunjung. Berbeda dengan libur Lebaran tahun lalu," kata Agung dikutip dari Antara.
Ia mengatakan, pada libur Lebaran tahun lalu, pengunjung membludak, bahkan pengunjung sudah memadati Curug Cigentis sejak hari pertama Lebaran.
Sedangkan hari kedua libur Lebaran sekarang ini, hanya berkisar 120-130 pengunjung.
Namun, ia memprediksi, jumlah pengunjung Curug Cigentis akan meningkat atau mengalami lonjakan pada akhir pekan nanti.
"Para pengunjung objek wisata ini tidak hanya dari Karawang. Banyak pula pengunjung dari luar daerah, seperti dari Bekasi, Purwakarta, Jakarta, Bandung dan lain-lain," katanya.
Agung menyampaikan, kawasan objek wisata ini tidak dibatasi jam kunjungannya, karena buka selama 24 jam.
Objek wisata Curug Cigentis berlokasi di Desa Mekar Buana Kecamatan Tegalwaru, Karawang. Jarak dari kota Karawang ke lokasi sekitar 45 kilometer.
Baca Juga: Terpopuler Kemarin: Ribuan Muslim Mengikuti Salat Idul Fitri di Stadion Blackburn Rovers
Curug Cigentis ini menawarkan pemandangan alam dan air terjun.
Berita Terkait
-
Dilaporkan Hilang, Seorang Warga Karawang Ditemukan Tewas di Tengah Banjir
-
Lawan Pramono dan KDM, KSPI Bakal Ajukan Gugatan Kebijakan Upah Jakarta dan Jawa Barat ke PTUN
-
Airlangga Targetkan Kunjungan Wisman 17,6 Juta di 2026, Pendapatan Devisa Rp 24,7 Miliar
-
7 Sepatu yang Cocok untuk Gamis Lebaran, Bikin Penampilan Makin Kece
-
Warna Ash Blue Seperti Apa? Cek Ide Padu Padan Spesial Tren Baju Lebaran 2026
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam