SuaraBekaci.id - Akibat diputus secara sepihak oleh Venna Melinda dan Ferry Irawan, soal kerja sama dengan wedding organizer (WO) artis Elma Theana mengaku rugi ratusan juta.
Hal itu diungkapkan Elma Theana baru-baru ini, bahkan menjadi sorotan publik. Belum diketahui penyebab Venna Melinda dan Ferry Irawan memutus kerja sama dengannya.
Elma Theana mengungkapkan pihaknya merugi hingga Rp 800 juta.
WO Elma Theana ini seharusnya menggelar 7 rangkaian acara pernikahan. Mulai dari pengajian, siraman, akad nikah, hingga resepsi.
Namun, dari rangkaian tersebut, baru lamaran yang terlaksana pada beberapa waktu lalu di kawasan Pluit, Jakarta Utara.
Elma mengungkapkan bahwa acara lamaran Venna dan Ferry lalu, pihaknya menanggung penuh biaya atas endorse.
"Jadi kalau kemarin itu di acara lamaran full endorse dari kami. Kecuali, souvenir itu dari timnya Venna," kata Elma Theana, mengutip dari Herstory -jaringan Suara.com, Senin (28/2/2022).
Elma juga sudah melakukan tanda tangan kontrak dengan beberapa vendor dengan total endorse mencapai Rp 1 miliar. Dari nominal total Rp 1 miliar tersebut, baru Rp 200 juta yang digunakan dalam acara lamaran sehingga tersisa Rp 800 juta lagi.
"Kalau misalnya kemari (lamaran) Rp 200 juta, sisaya Rp 800 juta untuk acara (resepsi) yang di Jakarta saja," jelas Elma.
Baca Juga: Malah Tidur di Hotel Prodeo, MRS Tak Bisa Nikmati Malam Pertama Usai Menikah
Meski kecewa, Elma akan membereskan masalah tersebut sendiri tanpa melibatkan Venna dan Ferry.
"Permasalahannya adalah ini berhubunan dengan vendor-vendor di belakang aku, yang sudah teken kontrak. Aku nggak pernah membuat khawatir Ferry," tuturnya.
Berita Terkait
-
Malah Tidur di Hotel Prodeo, MRS Tak Bisa Nikmati Malam Pertama Usai Menikah
-
Doddy Sudrajat Kembali Sebut Vanessa Angel Hamil Duluan Hingga Tak Restui Pernikahan Dengan Bibi Ardiansyah
-
WO Dibatalkan Ferry Irawan, Elma Theana Ungkap Kerugian hingga Rp 800 Juta
-
3 Prinsip yang Harus Kamu Tanamkan jika Sudah Menjadi Menantu
-
Pengantin Tak Kunjung Datang dan Sulit Dihubungi di Hari Pernikahan, Keluarga Syok Berat saat Cek Rumah Pengantin
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Terus Dukung Desa Berdaya dan Mandiri, BRI Raih Apresiasi dalam Peringatan Hari Desa Nasional 2026
-
5 Fakta Cap Tangan di Pulau Muna: Seni Cadas Tertua yang Mengubah Sejarah Dunia
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia