Hero Mobile Legends, Chang'e. [Onesports]
SuaraBekaci.id - Cara membuat akun Mobile Legends dengan mudah. Bahkan Anda bisa mendaftarkan dua akun dalam satu ponsel.
Cara membuat akun Mobile Legends baru tanpa menghapus akun lama seperti dikutip dari Hitekno:
- Buka aplikasi game Mobile Legends.
- Klik gambar profil yang ada di pojok kiri layar.
- Masuk ke pengaturan akun.
- Kaitkan akun Mobile Legends dengan akun Facebook, Google Play Games, atau VK yang sudah disediakan sebelumnya.
Akun lama sudah aman.
- Cara di atas merupakan tutorial untuk kamu yang ingin mendaftar akun baru. Tapi bagaimana tidak kamu ingin memiliki dua akun ML dalam satu HP?
- Namun ada beberapa persiapan yang harus kamu penuhi terlebih dahulu sebelum mulai mendaftar akun ML:
- Kamu harus memiliki 2 akun FB/VK.com/Google Play atau email.
- Persiapkan kuota internet yang banyak, sebab nantinya Kamu akan mengunduh resource game ulang.
Cek langkah di bawah ini:
- Jika ingin membuat dua akun ML dalam satu hp, maka yang pertama ialah pastikan kamu mempunyai akun FB, VK atau Google Play yang tak terkait pada akun ML manapun. Jadi belum pernah sama sekali dihubungkan pada akun ML.
- Setelah itu, masuk ke game ML, kemudian masuk ke dalam menu profile dan pilih opsi Account Settings.
- Silahkan perhatikan di “Connect Account”, sebaiknya pastikan akun ML-mu saat ini telah dihubungkan pada salah satu akun, baik itu Google PLay, Facebook, Moontoon Account atau VK.
- Apabila akunmu yang sekarang belum dihubungkan atau dikoneksikan, silahkan hubungkan terlebih dahulu akunmu ke dalam salah satu penyedia/platform di atas. Tujuannya supaya akun ML-mu tidak hilang dan aman.
- Setelah kamu mengaitkan atau menghubungkan akun lama, kini Kamu bisa keluar dari ML dan masuk lagi ke opsi “Pengaturan”, pilih “Daftar Aplikasi.
- Kemudian cari “Google Play Service”, pilih menu “Manage Space” dan tap opsi “Clear All Data”. Tujuannya ialah untuk menghapus data pada akun ML yang lama.
- Jika sudah cari aplikasi ML dan pilih opsi “Clear Data” beserta “Clear Cache” jika ingin menghapus data tertentu yang terkait pada akun lama di game ML.
- Kini silahkan buka game ML kembali, dan kamu pun sudah dapat mendaftar akun ML baru di android.
- Selanjutnya, silahkan Kamu membuat nick akun baru lalu ikuti panduan game ML-nya. Namun pastikan untuk mempersiapkan kuota internet yang banyak agar kamu bisa mendownload resource game.
- Apabila ingin masuk kembali pada akun lama, maka akun baru minimal harus level 8.
- Kamu bisa memakai Double EXP Card supaya akun ML levelnya cepat naik.
- Agar Kamu bisa login pada akun lama, masuk ke “Profile” lalu tap pada “Account Settings” dan pilih opsi “Switch Account”.
Demikian cara membuat akun Mobile Legends. Semoga berhasil!
(Damai Lestari)
Berita Terkait
-
M7 World Championship, Ajang Pembuktian Tim Terbaik Mobile Legends Dunia
-
Jadwal M7 Mobile Legends Swiss Stage Terbaru: ONIC Main Jam Berapa? Punya 1 Nyawa
-
Hasil M7 Mobile Legends Swiss Stage 3: ONIC Kalah 2 Kali, Rawan Tereliminasi
-
Jadwal M7 Mobile Legends Swiss Stage: AE Lolos Knockout, ONIC Butuh 2 Kemenangan
-
Update Bracket Swiss Stage M7: AE Butuh 1 Kemenangan, ONIC Masih Berjuang
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar