SuaraBekaci.id - Medina Zein merasa kesal dan kecewa lantaran mertua Almarhum Vanessa Angel, Faisal dikabarkan menolak rumah pemberiannya.
Hal itu terlihat dari unggahan akun media sosial Tiktok @azale_291.
Dalam unggahan tersebut Medina Zein menunjukkan bukti sebuah unggahan yang menyebut bahwa Faisal menolak rumah yang ia berikan.
"Ini bener apa gak, tolak rumah pemberian Medina Zein, mertua Vanessa Angel kami tidak mau serakah," ucap Medina sembari menunjukkan bukti unggahan yang beredar.
Dari situ kemudian Medina Menyayangkan pemberitaan tersebut karena dia sendiri belum berkomunikasi dengan Faisal terkait hal ini.
"Ya aku harus meluruskan dong berarti?" kata Medina lagi.
Iya mengatakan bahwa persoalan ini harus dikomunikasikan dengan pihak terkait.
"Aku harus ketemu mereka, aku harus mempertemukan pak Doddy dan Pak Haji Faisal," kata Medina lagi.
Ia bersikukuh tak ingin menggiring isu yang tak baik diantara keluarga Almarhum.
Baca Juga: Seto Mulyadi Bakal Mediasi Doddy Sudrajat dan Faisal Secara Tertutup
"Aku gak mau jadi orang kompor ya, yang ngojok ngojokin pihak ini, aku gak mau, disini aku sebagai sahabat Vanessa," jelas Medina.
Warganet yang melihat unggahan tersebut sontak beramai ramai memberikan komennya.
"Orang ini apa sih heran gue, muncul selalu bikin rusuh mulu," tulis @dwipa15***.
"Kalau mau kasih, kasih aja ribet kali pun," tambah akun @sartikas***.
"Hahah ditolak gimana, ada kok pak Faisal ngomong beliau nerima aja orang ini emang dari awal gak niat," timpal akun @thesult***.
Komentar warganet mewakili unggahan Marissya Icha yang berisi video H Faisal yang menerima bantuan dari siapapun.
Berita Terkait
-
Seto Mulyadi Bakal Mediasi Doddy Sudrajat dan Faisal Secara Tertutup
-
Nobar Layangan Putus Alih-alih Final AFF, Sejumlah Cowok 'Terkinan-kinan'
-
Viral Pria Sewa Mobil Travel di Bali Diisi 16 Orang, Sopir Kesal Warganet Ikut Kesal
-
Cewek Pamer Kebun Binatang Mini di Rumahnya, Warganet: Sultan Versi Kearifan Lokal
-
Cowok Mata Minus Kesusahan Pas Nobar Final Piala AFF, Solusinya Bukan Main!
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang