SuaraBekaci.id - Gara-gara postingan story artis Nikita Mirzani tentang Doddy Sudrajat adalah bapak tiri dari Vanessa Angel. "Baru itu gue tahu, kalau ternyata Doddy bukan bapak kandung. Aduh, Doddy," tulis Nikita Mirzani di Instagram Story miliknya, Rabu (1/12/2021).
Warganet pun ramai-ramai menilik seksama foto lawas postingan Vanessa Angel semasa hidup yang berjudul "Mum & Dad 1990". Membandingkan wajah pengantin dalam foto lawas unggahan Vanessa Angel dengan foto masa muda Doddy.
Ramainya isu bapak tiri sampai juga ke telinga Doddy. Dia membantah isu dengan mengaku, pria dalam foto lawas itu adalah kakak kandungnya.
Pengakuan itu diklarifikasi lewat unggahan story akun instagramnya, Kamis (02/12/2021).
Dia mengaku, foto yang diunggah mendiang Vanessa Angel adalah kakaknya, dimana Vanessa kerap memanggil kakaknya itu dengan sebutan "Papa"
"Teh, Echa (panggilan akrab Vanessa) dan adiknya dari dulu panggil ortunya Daddy, Mama. Panggil kakak saya papa, mama. Panggil kakeknya Ayah," tegas Doddy Sudrajat di Instagram Story.
Menurut dia lagi, orang yang membicarakan soal silsilah keluarganya hanya merasa paling tahu alias "Sok Tahu".
"Sudah lah teh biar saja. Semoga bisa menjadi ladang pahala buat saya dan mereka yang pada sok tahu," pungkas Doddy Sudrajat.
Sebelum Doddy Sudrajat membuat unggahan tersebut, Irma Rachim lebih dulu memberikan klarifikasi. Sosok penyanyi sekaligus Co-produser Insula Film itu menyampaikan hal yang sama.
Baca Juga: 7 Momen Fuji Dihadiahi Mobil Berkat Rawat Gala Sky, Sampai Speechless!
"Dikarenakan banyak yang DM, sebenarnya bukan urusan aku masalah keluarga ya. Kalo yang ini bolehlah aku jelasin," buka Irma Rachim dalam unggahan Instagram Story.
"Yang di foto ini adalah Mas Gandi, kakak dari Pak Doddy, dan Mbak Lina, istrinya Mas Gandi. Orangtua dari Tya. Jadi mereka uwa dari Echa. Cuma memang seperti orangtua kandung sendiri dan manggilnya pun mama papa. Dah paham ya," tegasnya.
Penjelasan Irma Rachim ini lantas ditanggapi oleh Doddy Sudrajat dengan membuat pernyataan lebih lanjut di Instagram Story.
Berita Terkait
-
Setahun Bebas dari Penjara, Mantan Sopir Vanessa Angel Tubagus Joddy Lamar Kekasih
-
Fuji Tak Nyaman Rumahnya Sering Didatangi Orang Asing: Tolong Hargai Aku
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74