SuaraBekaci.id - Berita pilihan Bekasi Cikarang Karawang pada Jumat 19 November 2021 akan disajikan berikut ini.
Kemarin, Kasus Nirina Zubir yang tersangkut mafia tanah masih ramai dibicarakan. Baru-baru ini, Nirina Zubir walk Out dari siaran langsung wawancara TV One karena merasa dijebak.
Warga Perum Citra Megah Karawang yang mengeluhkan jalan rusak.
Kemudian, ada sungai Citarum yang jadi ladang penghasilan jutaan per harinya dan penyebab Pasar Cibitung yang kerap kebanjiran.
1. Warga Perum Citra Karawang Megah Curhat, Jalur Alternatif Kosambi Rusak Parah
Seorang warga Perum Citra Megah, Majalaya, Karawang mengungkapkan curahan hatinya atau Curhat tentang kondisi jalan rusak di area rumahnya.
Curhatannya itu kemudian di bagikan di beberapa sosial media area Karawang. Suarabekaci.id lalu coba menghubungi warga yang bernama Sunarto (37) itu.
2. Hasilkan Jutaan Rupiah Perhari, Sungai Citarum Jadi Ladang Pendapatan
Jembatan penyeberangan perahu diatas aliran Sungai Citarum, Dusun Rumambe 1, Desa Anggadita, Kecamatan Klari Kabupaten Karawang hasilkan jutaan rupiah setiap harinya bagi warga setempat.
Sebuah unggahan dari akun Instagram milik @infojawabarat pada Hari Jum'at ( 19/11/2021) memperlihatkan ratusan motor lalu lalang melintasi jembatan tersebut.
3. Ini Penyebab Pasar Cibitung Kerap Banjir Saat Hujan
Hujan yang sering terjadi di Bekasi dan sekitarnya membuat Pasar Induk Cibitung, Jalan Teuku Umar Cibitung Kabupaten Bekasi, kerap digenangi banjir yang cukup tinggi.
Beberapa waktu lalu beredar video Pasar Induk Cibitung yang terpaksa beroperasi seadanya dalam keadaan area digenangi air banjir.
4. Parah! Sampah Satu Truk Dibuang ke Kali Sadang Cibitung, Pelakunya Terekam CCTV
Dua orang pria terekam kamera CCTV saat membuang sampah di aliran Kali Sadang, Wanasari, Cibitung Kabupaten Bekasi.
Video CCTV terlihat dalam unggahan akun Instagram @liputancikarang yang merupakan laporan dari pantauan relawan lingkungan dan kebencanaan.
5. Polisi akan Panggil Pembeli Aset Tanah Nirina Zubir yang Dirampas ART
Kasubdit Harda Ditreskrimum Polda Metro Jaya AKBP Petrus Silalahi menjelaskan, pihaknya akan memanggil para pembeli aset tanah milik Keluarga Nirina Zubir.
Selanjutnya, Petrus menjelaskan akan melakukan penyelidikan terhadap rekening para pembeli aset.
6. Nirina Zubir 'Walk Out' Siaran Langsung Wawancara TV One Viral, Ini Penyebabnya
Nirina Zubir walk out atau keluar dari acara siaran langsung, Live Talk Show TV One dengan judul 'Rumah Ditilap Mafia Tanah'.
Aksinya ini disebut karena kecewa terhadap TV One, menghadirkan pengacara yang diketahui Nirina, bukanlah pengacara tersangka karena sama sekali tidak mengenal tersangka Riri Kasmita.
Berita Terkait
-
Dua Kali Sabet Piala Citra, Nirina Zubir Dibanding-bandingkan dengan Aghniny Haque
-
Ernest Prakasa dan Cast JESEDEF Hadiri FFI 2024 Naik 'Motor Galon': Menang Nggak Menang yang Penting Hura-hura!
-
Ibu di Karawang Dipenjara 14 Bulan Ulah Digugat Anak Kandung, Buntut Berebut Warisan Mendiang Suami!
-
5 Rekomendasi Toko Dessert di Kota Bekasi, Pemilik Sweet Tooth Harus Tahu
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
BRI Terdepan dalam Pembiayaan Berkelanjutan, Sunarso Dinobatkan sebagai The Best CEO
-
Apakah Infinix Smart 8 Cocok untuk Game? Temukan Jawabannya di Sini!
-
Calon Wakil Wali Kota Bekasi Nurul Sumarheni Janjikan Angkat Kualitas Hidup Perempuan
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Tri Adhianto Kirim Ucapan Spesial untuk Sosok Ini
-
Debat Pilkada Kota Bekasi: Heri-Sholihin Tutup Paparan Visi Misi dengan Cara Tak Biasa