SuaraBekaci.id - Sebuah video beredar di sosial media, pria menggunakan helm tampak membawa kapak mendatangi rumah warga, memaksa masuk dan melukai salah satu penghuni rumah di Perumahan Karanganyar Residen, Karangbahagia, Kabupaten Bekasi.
Pemilik rumah tampak panik dan berusaha berteriak minta tolong. Terdengar juga suara perempuan ikut histeris dan berteriak. Pada judul video dituliskan pemicu keributan yaitu WiFi. Setelah berhasil melukai penghuni rumah, pria dengan helm dan kapak itu pergi begitu saja.
Video ini diunggah akun @guebekasinews , Senin (11/10/2021)dengan caption:
Aksi Pembacokan Di Perumahan Karanganyar Residen Karangbahagia
LASDO (38th) menjadi korban pembacokan tetangganya sendiri dikarenakan salah faham disangka korban memakai Wifi pelaku berinisial E.
Menurut Korban saat itu pelaku menggedor gedor pagar rumahnya sambil mengacungkan kapak ke arahnya.
"Pelaku memanggilnya dari luar Pagar sambil berteriak keluar keluar dan saya keluar tiba-tiba langsung membacok saya. " Ujar Korban.
Warga yang berdatangan mencoba menolong korban dan menangkap pelaku, Namun pelaku berhasil melarikan diri.
Unggahan tersebut memancing komentar warganet. Mereka berpikir hal yang dilakukan adalah perilaku orang tak waras.
Video tersebut dapat disaksikan di SINI
Berita Terkait
-
Viral! Preman Tanah Abang Bacok Korban Gegara Rp100 Ribu, Endingnya Ngenes!
-
Emiten Afiliasi Hashim Djojohadikusumo WIFI Garap Bisnis Layanan Internet Murah
-
Jumlah Pengguna Biznet Tembus 700 Ribu Pelanggan
-
6 Aplikasi Bobol Wifi Gratis No Root, Dijamin Aman!
-
7 Penyebab WiFi Terhubung Tapi Tidak Ada Akses Internet di Android, Coba Tips Ini!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah