SuaraBekaci.id - Cara menghilangkan iklan di Crome. Sebab saat berselancar di browser Google Chrome tak nyaman jika muncul banyak iklan di layar.
Situs yang ingin dibuka, tak jarang jadi tertutup oleh banyaknya iklan pop up yang muncul. Lantas, bagaimana cara menghilangkan iklan di Google Chrome?
Cara menghilangkan iklan di Chrome dengan nonaktifkan Pop Up Iklan
Dalam setting awal, iklan pop up sebenarnya tidak diperbolehkan kecuali pengguna mengaktifkannya. Untuk mengetahuinya bisa melalui Google Chrome Android dengan cara sebagai berikut.
Tak Perlu Laser jika Mata Mulai Kabur! Ternyata Cukup Lakukan Ini
- Masuk ke setting Chrome dengan klik tiga titik yang berada di sebelah kanan atas.
- Klik site settings dan pilih pop up and redistricts dan ads. Pastikan keduanya tertera kata ‘blocked’.
- Iklan sudah tak lagi muncul.
Menghapus iklan dengan aplikasi
Apabila cara pertama tak berhasil, pengguna bisa menggunakan aplikasi AdGuard yang diunduh dari Google Play Store untuk menghapus iklan. Aplikasi ini berfungsi memblokir semua iklan yang ada di perangkat HP. Caranya dengan:
- Install AdGuard aplikasi.
- Pilih Go to Filters dan pilih jenis iklan apa yang ingin kamu blokir
Ponsel telah disusupi malware
Iklan yang muncul dalam Chrome mungkin karena ponsel sudah disusupi malware dari aplikasi yang diinstall di perangkat. Oleh karena itu, aplikasi yang bermasalah tersebut harus dihilangkan. Cara menghilangkannya sangat mudah, pengguna bisa install ulang aplikasi yang sebelumnya dihapus.
Baca Juga: 5 Artis Korea Jadi Bintang Iklan Produk Indonesia, Ada Choi Siwon
Lindungi perangkat
Play Protect pengguna dipastikan aktif dengan memilih opsi Pindai Ancaman Keamanan di Perangkat. Pengguna juga bisa mempertimbangkan untuk memasang aplikasi anti malware seperti Malwarebytes.
Hentikan notifikasi dari situs Chrome
Kadang kala, ada beberapa notifikasi dari situs Chrome yang menganggu pengguna. Oleh karena itu, pengguna harus menonaktifkan izinnya dengan cara sebagai berikut.
- Buka Chrome, sebelah kanan kolom URL, tap lainnya (titik tiga) > Info.
- Tap Setelah situs.
- Di bawah izin, tap Notifikasi (Jika tidak ada, notifikasi situs tersebut tidak aktif).
- Nonaktifkan setelan.
Berita Terkait
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
4 HP Android Rp2-3 Jutaan Tanpa Iklan 2026, Lebih Nyaman Tanpa Gangguan
-
7 Cara Melihat Riwayat Penelusuran di Berbagai Browser dengan Mudah
-
Google Menyiapkan Disco, Peramban Eksperimental Berbasis AI untuk Ciptakan Aplikasi Web Instan
-
Ridwan Kamil Diperiksa 6 Jam di KPK Terkait Dugaan Korupsi Iklan Bank BJB
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi