SuaraBekaci.id - Mempunyai keluarga bahagia adalah dambaan semua orang. Sehingga untuk memupuk kebahagiaan, kita perlu tahu bacaan doa agar keluarga bahagia dalam perlindungan Allah SWT.
Ternyata doa agar keluarga bahagia sesuai ajaran Islam tidak hanya satu. Ada beberapa doa yang dapat kalian panjatkan.
Sebelum kita membahas tentang doa agar keluarga bahagia terlebih dahulu kita akan membahas tentang definisi keluarga bahagia menurut Islam terlebih dahulu.
Keluarga Bahagia Menurut Islam
Seperti yang kita ketahui bahwa keluarga menjadi kunci kebahagiaan seorang manusia, maka dari itu keharmonisan keluarga sangat berperan penting dalam kehidupan. Berikut adalah definisi keluarga bahagia menurut sudut pandang Islam menurut sabda Rasulullah yang perlu anda ketahui:
1. Istri yang shalehah
“Dunia adalah harta dan sebaik-baiknya harta adalah wanita yang shalehah.” (HR Muslim dari Abdullah bin Amr).
2. Anak-anak yang berakhlakul karimah
Berdasarkan hadis riwayat Ibnu Hibban, Nabi Muhammad SAW bersabda:
Baca Juga: 5 Doa Agar Keluarga Bahagia Sesuai Ajaran Islam dan Definisinya
“Ada empat kunci kebahagiaan bagi seseorang muslim, yaitu mempunyai isteri yang salehah, anak-anak yang baik, lingkungan yang baik dan pekerjaan yang tetap di negerinya sendiri.”
Kemudian dalam hadist yang lain Rasul bersabda:
"Apabila manusia itu meninggal dunia maka terputuslah segala amalnya kecuali tiga: yaitu sedekah jariyah, ilmu yang bermanfaat atau anak sholeh yang mendoakan kepadanya." (HR Muslim).
3. Keluarga yang barokah
Hal yang ketiga adalah agar keluarga yang tidak hanya mengutamakan kehiudupan dunia melainkan kehidupan akhirat.
4. Keluarga sakinah (Penuh Ketenangan)
Berita Terkait
-
Malam Tahun Baru di Jakarta: Ini Daftar Panggung, Artis, dan Lokasinya
-
Malam Tahun Baru Jakarta Jadi Wadah Doa Lintas Agama Bagi Korban Bencana Sumatera
-
Doa Akhir Tahun 2025 dan Awal Tahun 2026, Lengkap Arti dan Waktu untuk Membacanya
-
Refleksi Akhir Tahun Menag: Bukan Ajang Euforia, Saatnya Perkuat Empati dan Spirit Kebangsaan
-
Malam Tahun Baru 2026 di Jakarta Usung Doa Bersama dan Donasi Korban Bencana
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74