SuaraBekaci.id - Vaksinasi COVID-19 di Indonesia belum berakhir. Sehingga masyarakat masih perlu melakukan pendaftaran vaksin COVID. Ada cara pendaftaran vaksin COVID yang harus diketahui.
Kekinian, terdapat 2 link pendaftaran vaksin covid yang bisa dengan mudah anda akses.
Dua link ini disediakan untuk masyarakat luas dalam rangka pemerataan vaksin hingga ke daerah pelosok. Pelaksanaan vaksinasinya sendiri nanti akan dikoordinasikan dengan fasilitas kesehatan atau pihak terkait. Sehingga dapat dilaksanakan dengan efektif.
Berikut link pendaftaran vaksin covid berikut ini bisa Anda gunakan sekarang juga.
Link pendaftaran vaksin covid lewat pedulilindungi.id
- Buka laman resmi pedulilindungi.id
- Pilih menu ‘Login/Register’ yang berada di bagian pojok kanan atas.
- Kemudian pilih menu ‘Buat Akun Pedulilindungi’.
- Lakukan pendaftaran dengan mengisi data-data yang diperlukan, seperti nama lengkap sesuai KTP dan email yang Anda gunakan.
- Klik bagian kotak centang ‘Syarat Penggunaan dan Kebijakan Privasi’.
- Klik ‘Daftar’
- Anda akan dikirimi OTP melalui email atau SMS, sesuai yang Anda pilih.
- Kemudian masukkan kode OTP tersebut, lalu pilih opsi ‘Verifikasi’.
- Dengan begini Anda sudah terdaftar pada situs resmi pedulilindungi.id. Selanjutnya mari lihat cara daftar vaksin COVID-19 lewat PeduliLindungi ini.
- Masuk ke dashboard akun Anda.
- Klik menu ‘Pendaftaran Vaksinasi di bagian kiri tengah.
- Isi data sesuai yang dibutuhkan.
- Klik opsi ‘Selanjutnya’.
- Lakukan konfirmasi mengenai informasi yang sudah dimasukkan tadi.
- Masukkan kode verifikasi.
- Selesai, Anda sudah terdaftar sebagai penerima vaksin Covid-19 dan akan diinformasikan mengenai jadwal dan lokasinya.
Link Pendaftaran Vaksin Covid Melalui loket.com
Selain lewat PeduliLindungi, link vaksinasi covid yang kedua dapat diakses pada loket.com . Berbeda dengan PeduliLindungi, situs ini memiliki proses yang lebih singkat.
- Buka situs resmi https://vaksin.loket.com
- Kemudian pilih lokasi vaksinasi. Akan lebih baik jika memilih lokasi yang lebih dekat dengan tempat tinggal Anda.
- Tentukan tanggal kedatangan dan jam yang diinginkan.
- Isi formulir data diri secara lengkap.
- Selesai, Anda akan menerima formulir dan e-voucher pada emal yang sudah didaftarkan sebelumnya.
Dari 2 link pendaftaran vaksin covid di atas, menurut Anda mana yang paling ringkas dilakukan? Apapun pilihan Anda, yang pasti program ini diperuntukkan bagi seluruh
masyarakat Indonesia. Jadi segera daftarkan diri Anda, dan dapatkan vaksin Covid-19.
(I Made Rendika Ardian)
Baca Juga: Impor Vaksin RI Sepanjang Juli 2021 Tercatat 150 Juta Dolar AS, Terbanyak dari Tiongkok
Berita Terkait
-
Profil Carina Joe, Pahlawan Vaksin Covid-19 Raih Bintang Jasa Utama dari Presiden Prabowo
-
Penjualan Vaskin Covid Lesu, Moderna PHK 10 Persen Karyawan
-
CEK FAKTA: Joe Biden Terserang Kanker Gara-gara Vaksin Covid-19, Benarkah?
-
PeduliLindungi Diblokir Komdigi usai Diretas Hacker Jadi Situs Judi Online
-
Kronologi PeduliLindungi Diretas, Jadi Website Judi Online
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol