SuaraBekaci.id - Ustadz Abdul Somad atau Ustadz Somad sebut kasih minum anjing dapat pahala sedekah. Sehingga Ustadz Somad larang menyiksa binatang.
Karena binatang merupakan makhluk ciptaan Allah juga. Memperlakukan hewan dengan baik menjadi ajaran semua agama.
Jika memperlakukan semua binatang atau hewan dengan baik, niscaya akan mendapatkan sedekah kebaikan.
Binatang dapat menolong manusia di akhirat kelak.
Hal itu dikatakan Ustadz Somad dalam sebuah kesempatan memberikan ceramahnya terkait binatang yang bakal menolong manusia di akhirat.
Dalam kanal YouTube DAKWAH MUSLIM.NET pada 8 Desember 2020 silam, Ustadz Abdul Somad memberikan penjelasannya.
Nabi Muhammad SAW bertutur bahwa jika manusia membantu atau menolong setiap makhluk yang kesusahan di muka bumi, maka kita akan mendapatkan pahala sedekah.
Misalnya saja, ketika kita memberikan minum pada seekor anjing, maka pahala sedekah akan kita dapatkan.
Oleh karena itu, jangan sekali-kali kita menyiksa binatang. Ustadz Somad mengatakan kalaupun ingin membunuhnya, maka lakukan dengan baik.
Baca Juga: Bang Tigor Murtad Balik ke Islam, Ustadz Somad Kasih Jawaban Menohok
“Kalau kau ingin bunuh, bunuh dengan baik,” ungkap mantan dosen UIN Suska Riau tersebut dikutip dari Terkini.id--jaringan Suara.com, Jumat (6/8/2021).
“Ular, kalajengking, lipan, dan sebagainya. Jika engkau ingin membunuhnya, bunuh dengan baik. Sekali pukul mati." pesan UAS.
Disebutkan pula bahwa jangan membiarkan anak-anak bermain binatang, misalnya kucing. Mengapa demikian? Karena katanya anak-anak berpotensi untuk menyiksa mereka.
Selain itu, kita juga perlu mencukupkan semua kebutuhan binatang peliharaan di rumah, misalnya memberi mereka makan-minum dan kandang yang besar.
Jika tidak mampu merawat, maka sebaiknya dilepas saja karena binatang juga merupakan makhluk ciptaan Tuhan, jadi jangan sampai disiksa.
Berita Terkait
-
Anjing Pelacak K-9 Dikerahkan Cari Korban Tertimbun Longsor di Sibolga-Padangsidimpuan
-
Mengapa Kucing dan Anjing Makan Rumput? Ini Penjelasan Ilmiahnya
-
Dari Warung Gelap Jadi Regulasi Ketat: Mengapa Jakarta Melarang Konsumsi Anjing dan Kucing?
-
Satpol PP Tindak Rumah Makan dan Tempat Pemotongan Anjing di Jakarta Timur
-
Unit K-9 Polri Jadi Andalan di Medan Sulit Pencarian Korban Banjir Agam
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi