SuaraBekaci.id - Polres Metro Bekasi Kota menilang tiga unit travel gelap di Kota Bekasi yang diduga akan melakukan perjalanan mudik. Demikian hal tersebut diungkapkan Kasie Humas Polres Metro Bekasi Kota Kompol Erna Ruswing.
Erna mengatakan, tiga travel gelap yang diduga hendak mudik dikenakan sanski tilang.
"Terhadap para pengemudi travel gelap itu kita berikan sanksi tilang kepada mereka, mereka diduga hendak melakukan perjalanan ke luar daerah," ujar Erna melalui keterangan tertulis pada Jumat (30/4/3021).
Kompol Erna Ruswing Andari menjelaskan, tiga travel gelap itu diamankan menyusul imbauan pemerinah untuk tidak melakukan mudik pada waktu tertentu. Hal itu, kata Erna, membuat pihaknya memperketat pengawasan di sejumlah titik di beberapa wilayah, khususnya di Kota Bekasi yang berbatasan langsung dengan DKI Jakarta dan Jawa Barat.
Erna menyatakan Satlantas Polres Metro Bekasi Kota juga menindak sebanyak 13 sepeda motor yang menggunakan knalpot bising.
Mereka pun mendapat surat tilang dari petugas serta diwajibkan mengangti knalpot bisingnya 'dengan yang asli.
Berita Terkait
-
Tertinggi Rp6 Juta! Ini Daftar Gaji Minimum 27 Daerah di Jabar 2026, Daerahmu Urutan Berapa?
-
Ikut Duduk di Sekolah, Prabowo Minta Papan Interaktif yang Bikin Siswa Semangat Belajar Jangan Rusak
-
Beraksi Siang Bolong! Jambret Bersenjata di Bekasi Gagal Rampas Rp450 Juta Usai Kepergok Warga
-
Komika Obi Mesakh Protes Pelayanan Publik di Bekasi: Masa Ngurus KTP Hilang Kuota Sehari 10 Sih
-
Kuota Khusus untuk Travel Gelap? Ini Dugaan Skema Skandal Haji Kemenag
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 7 Sepatu Nike Tanpa Tali yang Praktis dan Super Nyaman untuk Lansia
Pilihan
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
-
Hashim dan Anak Aguan Mau Caplok Saham UDNG, Bosnya Bilang Begini
Terkini
-
Karung Pasir dan Bronjong Jadi Tameng Sementara Warga Bekasi
-
Ini Penyebab Penyakit Campak di DKI Jakarta Belum Hilang
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung