SuaraBekaci.id - Pasangan suami istri CSM (59) dan NW (43) menipu guru honorer hingga ratusan juta rupiah. Mereka menipu dengan mengaku dapat membantu guru honorer diangkat menjadi Pegawai Negeri Sipil (PNS).
Perisitwa pasutri tipu guru honorer itu terjadi di Kabupaten Garut. Keduanya ditangkap di Kecamatan Cisurupan, Kabupaten Garut, Jawa Barat.
Kanit Reskrim Polsek Cisurupan Ipda Amirudin Latif mengatakan, korban dijanjikan dapat menjadi PNS dengan menyetorkan uang sebesar Rp130 juta kepada kedua. Kemudian, pelaku memberikan uang tersebut kepada pasutri penipu ini.
Nyatanya, pelaku tidak kunjung diangkat menjadi PNS sejak 2016.
"Korban mengaku dijanjikan akan diangkat menjadi PNS sejak tahun 2016, namun hingga saat ini tidak kunjung jadi, mungkin ke sini-ke sininya sadar kalau dirinya telah menjadi korban penipuan," kata Ipda Amirudin Latif dilansir dari Antara, Jumat (23/4/2021).
Dia menjelaskan, CSM berprofesi sebagai wiraswasta sementara NW (43) merupakan guru honorer di salah satu SMK di Garut.
Korban melaporkan hal tersebut ke pihak kepolisian setelah pasutri itu tidak kunjung memenuhi janji.
"Setelah menagih (janji diangkat jadi PNS) tak kunjung ditepati sehingga akhirnya melapor ke kami," katanya.
Berdasarkan pemeriksaan, pasutri penipu itu mengakui perbuatannya. Bahkan, mereka mengaku telah melakukan perbuatannya itu kepada sekitar 15 orang di Garut. Salah satu korbannya asal Kecamatan Cisurupan.
Baca Juga: Raja Magabut: 15 Tahun Absen Tapi Terus Digaji, PNS Ini Diperiksa Polisi
"Sisanya tersebar di beberapa kecamatan," katanya.
Saat ini, kata dia, pihak kepolisian masih mendalami untuk mengembangkan kasus terebut.
Karena diduga ada tersangka lain yang terlibat dalam aksi penipuan tersebut.
Berita Terkait
-
Paspor hingga Kartu Identitas Dijual Mulai Rp250 Ribuan di Dark Web
-
Klarifikasi Adly Fairuz Soal Penipuan Calon Akpol, Bantah Ngaku Jenderal Ahmad
-
Laporan Korban Makin Banyak, Ini Metode Penipuan Paling Rentan di Sektor Keuangan
-
Bak Film Laga, Detik-detik Calo Akpol Rp1 Miliar Tabrak Mobil Polisi Saat Ditangkap
-
Kasus Dugaan Penipuan Akademi Crypto Masuk Tahap Pemeriksaan, Korban Klaim Rugi Rp3 Miliar
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
7 Fakta Viral Keluarga Miskin Pinjam Beras dan Garam untuk Makan
-
Polisi Bongkar Alasan Pelaku Bunuh Teman Sendiri di Pemakaman Bekasi
-
Momen Gibran Main Sepak Bola di Wamena Papua, Cetak Tiga Gol
-
Era Gratis Biskita Trans Wibawa Mukti Bekasi Berakhir, Berapa Biayanya?
-
8 Pedagang Kalibata Gulung Tikar, Total Kerugian Rp1,2 Miliar