SuaraBekaci.id - Pembangunan tugu sepeda di kawasan Jenderal Sudirman, Jakarta Pusat dikritik. Keberadaan tugu sepeda tersebut dinilai hanya akan mengotori kawasan Jalan Jenderal Sudirman.
Kritik tersebut datang dari Politikus Ferdinand Hutahaean melalui akun twitternya @FerdinandHaean3.
Dia juga menyampaikan kalau keberadaan tugu sepeda akan merendahakan kehormatan.
"Patung ini hanya mengotori pemandangan Jalan Sudirman dan merendahkan kehormatan Jl Sudirman yang dulu semakin gagah setelah dipasang Patung/Tugu Jend Sudirman Pahlawan Nasional," tulis Ferdinand, Kamis (8/4/2021).
Dia kemudian melempar pertanyaan terkait dengan pembangunan tugu sepeda tersebut.
"Nies, apa kamu ngga mikir sejauh itu mk kamu tega sejajarkan ban sepeda dengan Jend Sudirman?," demikian cuitan Ferdinand.
Sebelumnya, Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria mengatakan anggaran yang dipakai untuk membangun tugu sepeda mencapai Rp 800 juta.
Tugu itu juga menjadi bagian dari rencana pembangunan jalur sepeda permanen dengan panjang 11,2 kilometer dan lebar jalur 2 meter.
Dia menerangkan, pembangunan tugu sepeda tidak menggunakan APBD DKI Jakarta. Melainkan, menggunakan anggaran swasta yang memiliki kewajiban dari kerja sama senilai Rp28 miliar.
Baca Juga: Bikin Tugu Sepeda di Kawasan Sudirman, Anies Habiskan Dana Rp800 Juta
Tag
Berita Terkait
-
Ferdinand PDIP Olok-olok Logo Baru PSI: Gajah Itu Gemuk, Lemot, Bisa Diseruduk Banteng!
-
Blak-blakan Sindir Kadernya Penjilat, Ferdinand PDIP Tertawai Logo Baru PSI: Benar-benar Kocak!
-
Ferdinand Hutahaean: Logika Aneh Kasus Ijazah, Buktikan Dulu Aslinya Baru Bicara Tersangka
-
Viral STY Muncul di Jalan Jenderal Sudirman Dijaga 2 Pria Kekar, Ada Apa?
-
Warna-warni Lampu di Jalan Sudirman, Jadi Wisata Alternatif Warga Jakarta
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74
-
BRI dan Kemenpora Bekali Atlet SEA Games 2025 dengan Literasi Keuangan untuk Masa Depan
-
Apresiasi Prestasi Indonesia Raih Posisi Runner-Up SEA Games 2025, BRI Salurkan Bonus Atlet Nasional
-
Ini Alasan Polda Metro Jaya Tidak Tahan dr Richard Lee