SuaraBekaci.id - Tio Pakusadewo hijrah jelang bebas penjara 15 April 2021. Klaim Tio Pakusadewo hijrah diungkapkan penhacaranya.
Masa tahanannya akibat kasus penyalahgunaan narkoba akan habis April mendatang.
"Kemungkinan 15 April besok," ucap kuasa hukum Tio, Santrawan Paparang saat dihubungi, Senin (1/3/2021).
Ada dua pesan yang ingin disampaikan oleh Tio Pakusadewo ke masyarakat. Kata dia, aktor film Surat dari Praha itu ingin bisa hijrah.
"Dia kan sudah hijrah. Kedua, ya dia mau hidupnya lebih baik lagi," ujarnya.
Tio juga sadar bahwa usianya sudah tak muda lagi. Ia kapok kembali masuk penjara karena narkoba.
"Karena usia dia sudah veteran kan, jadinya ya dia nggak mau sampai masuk lagi," katanya.
Sampai kini belum ada pemberitahuan terkait adanya pengajuan banding dari Jaksa Penuntut Umum (JPU).
Dia menghitung masa tahanan kliennya segera habis.
Baca Juga: Hari Ini Polisi Tentukan Status Hukum Millen Cyrus
Kasus ini menjadi kedua kalinya Tio Pakusadewo tersandung kasus narkoba. Sebelumnya, ia pernah ditangkap untuk kasus narkoba jenis sabu di Desember 2017 dan divonis 9 bulan rehabilitasi.
Dalam kasus ini, aktor senior itu diamankan pada 14 April 2020 lalu.
Dari tangannya polisi mengamankan 1 bungkus kertas berisi ganja 18 gram dan seperangkat alat isap sabu atau bong.
Tio Pakusadewo divonis satu tahun penjara oleh manjelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan pada 19 Janurai 2021. Vonis ini lebih rendah 1 tahun dari tuntutan JPU, yakni 2 tahun penjara.
Berita Terkait
-
Bongkar Diperas Rp300 Miliar Hingga Diancam saat di Sel, Ammar Zoni Blak-blakan ke Hakim
-
Perut Isinya Sekilo Sabu, Aksi Gila Pasutri Pakistan Telan 159 Kapsul Demi Lolos di Bandara Soetta
-
Pakai Aplikasi Zangi, Ammar Zoni Ungkap Cara Hubungi Pacar dari Lapas
-
Sidang Ammar Zoni: Mengaki Ditawari Uang Rp10 Juta Jadi Pengawas Narkoba
-
Ammar Zoni Ngaku Diintimidasi Oknum Saat Dirazia di Penjara, Minta Hakim Putar CCTV Rutan Salemba
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74