SuaraBekaci.id - Bupati Ngawi Ony Anwar Harsono mengizinkan warga menggelar pesta pernikahan di wilayah setempat. Dia menyampaikan hal itu saat memimpin apel pertama bersama Wakil Bupati Dwi Rianto Jatmiko di lingkungan memimpin apel perdana di halaman Pendopo Wedya Graha Kabupaten, Kabupaten Ngawi.
Ony Anwar Harsono mengatakan, pernikahan dapat dilakukan dengan memperhatikan protokol kesehatan yang ketat di wilayah desa atau kelurahan yang berstatus zona hijau dan kuning.
"Kegiatan sosial kemasyarakatan seperti hajatan, pasar desa dan pariwisata di desa sudah bisa dilakukan. Namun tetap harus melaksanakan protokol kesehatan lebih ketat," katanya dilansir dari TIMES Indonesia -- jaringan Suara.com, Senin (1/3/2021).
Dia menerangkan, wilayah yang masih berstatus zona merah masih belum dapat melaksanakan kegiatan tersebut.
Baca Juga: Profil Zikri Daulay
Menurutnya, zonasi dalam relaksasi PPKM Mikro akan dievaluasi setiap dua minggu sekali. Hal ini dilakukan agar desa atau kelurahan bisa bersiap ketika ada perubahan status zona.
Ony Anwar memastikan lembaga kuratif Kabupaten Ngawi siap apabila terjadi lonjakan Covid-9.
"Yang utama yang harus disiapkan terlebih dahulu ruang Rumah Sakit untuk isolasi, Ruang ICU, yang kedua testing mandiri kita," tandasnya.
Berita Terkait
-
Jatuh Bangun Kehidupan Asmara Nunung Srimulat: 3 Kali Pernikahan Kandas
-
Tekanan Menikah Makin Tinggi, Cinta Tak Diakui: Curhat Pilu Transpuan di Indonesia
-
3 Film Horor yang Dibintangi Morgan Oey, Terbaru Ada Pernikahan Arwah
-
5 Rekomendasi Film Sambut Akhir Pekan, Ada Conclave hingga Interstellar
-
Review Film Pernikahan Arwah, Kupas Misteri di Balik Tradisi Ghost Marriage
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah