SuaraBekaci.id - Sebanyak 10 orang dari grup 3 finalis Bintang Suara akan tampil untuk bersaing besok, Kamis (18/2/2021). Mereka akan bersaing dalam ajang Bintang Suara yang digelar Suara.com bekerja sama dengan Media Musik Proaktif yang didukung Radio Hot FM.
Penampilan sebanyak 10 finalis dari grup 3 Bintang Suara itu akan disiarkan secara langsung di media sosial Daily Motion di akun Suara.com. Sebanyak 10 finalis itu merupakan 30 orang yang masuk dalam babak final Bintang Suara.
Sebanyak 10 finalis dari Grup 3 Bintang Suara itu akan unjuk kebolehan dalam penampilannya secara virtual di hadapan para juri dari Suara.com dan Proaktif.
Juri dari Proaktif antara lain Restu Mahardani, dan Bambang Sugianto. Kemudian dari perwakilan Suara.com, yakni Ririn Indriani dan Ferry Noviandi.
Kemudian, 10 finalis grup 3 Bintang Suara ang akan tampil berasal dari Jakarta, Surabaya, Solo, Kabupaten Dompu, Rejang Lebong, Kota Kediri dan beberapa daerah lainnya.
Berikut 10 finalis grup 3 Bintang Suara yang akan tampil besok:
1.Fajar Novita Mahardika Dewi (Solo)
2.M Ichtiar Pryadi (Dompu)
3.Eva Mardiana (Jakarta)
4.Adistya Rixca Fatmala (Surabaya)
5.Fitria Rahmawati (Bandung)
6.Tri Puji Handayani (Kudus)
7. Imelda Mega Rosita (Kota Kediri)
8.Rian Franata (Rejang Lebong)
9.Sukmazana (Langsa)
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
Nenek Nekat Curi 16 Baju di Tanah Abang, Begini Kondisinya!
-
Daftar Jaksa Diperiksa KPK Terkait Dugaan Suap Bupati Bekasi Non Aktif Ade Kuswara Kunang
-
Sengketa Lahan di Cikarang: Pemkab Bekasi Lawan Warga, Diduga Ada Mafia Tanah
-
450 Ton Sampah Pasar Induk Kramat Jati Dibawa ke Bantar Gebang Bekasi
-
Polda Metro Jaya Lanjutkan 'Interogasi' Dr. Richard Lee dari Pertanyaan ke-74