SuaraBekaci.id - Seorang pria berinisial DB (34) tewas tersetrum. Dia tersengat listrik tegangan tingggi saat hendak mencuri kabel milik PLN.
Warga Desa Panggarangan, Kecamatan Panggarangan, Kabupaten Lebak ini tewas tersetum lisrik tegangan tinggi pada Selasa (9/2/2021).
Kejadian bermula saat DB dan dua rekannya, KM (36) dan DR (29) merencanakan pencurian. Mereka berencana mencuri kabel listrik di Desa Cihara, Kecamatan Cihara. Mereka pun bergerak dan mencoba untuk melakukan rencananya.
Saat sampai di lokasi, DB mengeluarkan pisau tajam. Dia langsung memotorng kabel bertegangan tinggi.
Baca Juga: Pembangunan Sutet PLN di Balaraja Dikeluhkan Warga
Alhasil, korsleting pun terjadi dan listrik menyengat seluruh tubuh DB hingga tewas mengenaskan.
“Pelaku melakukan tindak pidana percobaan pencurian dengan cara pelaku mengambil kabel listrik milik PLN, kemudian pada saat pelaku mengambil kabel listrik tersebut menyebabkan korsleting,” kata Kasatreskrim Polres Lebak, IPTU Indik Rusmono dikutip dari bantenhits.com-- jaringan Suara.com, Selasa (16/2/2021).
Dia menerangkan, beredar informasi di tengah masyarakat bahwa DB tewas karena menjadi korban begal. Namun, setelah Tim Serigala Polres Lebak melakukan penyelidikan isu begal pun terbantahkan.
“Kedua teman DB yakni KM dan DR sudah kami amankan beserta barang bukti berupa satu bilah pisau yang digunakan untuk memotong kabel, “ungkapnya.
Atas perbuatannya, KM dan DR terjerat pasal 363 Jo 53 KUH-Pidana dengan ancaman hukuman 9 tahun penjara.
Baca Juga: Curi Kabel PLN, DB Tewas Mengenaskan Tersengat Listrik Tegangan Tinggi
Berita Terkait
-
PLN Paparkan Strategi Dorong Pertumbuhan Ekonomi melalui Swasembada Energi Berkelanjutan dalam COP29
-
Di COP29 Azerbaijan, PLN Paparkan Berbagai Inisiatif dan Strategi Pembiayaan Transisi Energi
-
CEO Climate Talks: PLN Siap Dukung Pemerintah Capai 75% Energi Terbarukan hingga Tahun 2040
-
Pembukaan COP29 Azerbaijan: PLN Galang Kolaborasi Global untuk Transisi Energi Menuju Swasembada Energi Berkelanjutan
-
Disaksikan Presiden Prabowo, PLN Perkuat Kolaborasi Global Bersama China untuk Swasembada Energi di Indonesia
Terpopuler
- Sritex Resmi PHK Ribuan Karyawannya, BNI jadi Satu-satunya Bank BUMN yang 'Nyangkut' Rp374 Miliar
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Pendidikan Intan Srinita, Ketahuan Bersih-bersih usai Sebut Roy Suryo Pemilik Akun Fufufafa?
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Dilaporkan Aliansi Bugis, Denny Sumargo bikin Permintaan Maaf Terbuka
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lagi-lagi Jatuh Terjungkal Hari Ini
-
Prediksi Timnas Indonesia vs Jepang: Hanya Misi Sulit, Tapi Bukan Mustahil Garuda!
-
KUR Tak Termasuk Hapus Buku Kredit Macet, Ini Penjelasannya
-
Menakar Persentase Kemenangan Timnas Indonesia vs Jepang, Bukan Mustahil?
-
Siapa Rauf Purnama, TKN Prabowo-Gibran yang Kini Jadi Komisaris Utama Antam
Terkini
-
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan
-
Ketua RT Ungkap Kondisi Satu Keluarga di Bekasi yang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang
-
Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, Begini Penjelasan Jasa Marga
-
Cerita Warga Bekasi Jadi Korban Banjir Kiriman Bogor: Air Setinggi 2 Meter
-
Korban Kebakaran Pabrik di Bekasi Dapat Santunan? Begini Penjelasan BPJS Ketenagakerjaan