SuaraBekaci.id - Mayat seorang wanita ditemukan di dalam lemari hotel. Diduga, wanita tersebut merupakan korban pembunuhan. Mayat wanita di dalam lemari hotel ditemukan pertama kali oleh petugas hotel yang membersihkan kamar.
Mayat wanita di dalam lemari hotel itu dtemukan di salah satu kamar Hotel Royal Phoenix di Jalan Singosari, Kota Semarang, Kamis (11/2/2021).
Kapolsek Semarang Tengah Kompol Untung Kistopo mengatakan, wanita itu diketahui bernama Melyanti (24).
"Petugas hotel sedang membersihkan kamar, karena sudah jatuh waktunya 'check out'," katanya dilansir dari Antara.
Baca Juga: PSIS Semarang Resmi Pinjamkan Flavio Beck ke klub Kroasia, NK Solin
Dia mengungkap, mayat Melyanti ditemukan dalam kondisi duduk dengan ditindih tas. Petugas hotel lalu menginformasikannya ke pemilik hotel dan diteruskan ke polisi.
Berdasarkan penelusuran sementara, kata Untung, Melyanti diketahui memesan kamar hotel itu bersama seorang laki-laki melalui aplikasi Reddoorz. Melyanti bersama teman prianya masuk ke hotel tersebut pada 2 Februari 2021.
Saat ini, pihak kepolisian masih memburu teman pria Melyanti yang meninggalkan hotel hari ini pukul 04.49 WIB.
Teman pria Melyanti diketahui bernama Dani. Dia sempat meminta pegawai hotel ke terminal bayangan di Sukun, Banyumanik, Kota Semarang sambil mengatakan kalau dia akan pulang ke Wonosobo
Tim Inafis Polrestabes Semarang tengah melakukan olah tempat kejadian peristiwa.(Antara)
Baca Juga: Berdedikasi! Ojol Terobos Banjir di Semarang Demi Antar Orderan Makanan
Berita Terkait
-
Lapas Overkapasitas 89 Persen, DPR Desak Pemerintah Tambah Fasilitas dan Berantas Pungli
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
-
BRI Liga 1: PSIS Semarang Gagal Perbaiki Peringkat Akibat Kalah dari Persebaya Surabaya
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
Terkini
-
Orangtua Harus Tahu, Begini Cara Mengawasi Navigasi Digital Remaja di Tiktok
-
Ini Alasan Kejari Perpanjang Masa Penahanan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bekasi
-
Menuju Ekonomi Hijau, Portofolio Pembiayaan Berkelanjutan BRI Capai Rp764,8 Triliun
-
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ibu dan Anak Tewas Mengenaskan
-
Ketua RT Ungkap Kondisi Satu Keluarga di Bekasi yang Jadi Korban Kecelakaan Tol Cipularang