SuaraBekaci.id - Mantan Staf Khusus Menteri ESDM, Muhamamad Said Didu bereaksi atas pernyataan pemerintah yang mengaku membutuhkan kritik keras.
Said Didu memberikan komentar mengenai hal tersebut melalui akun twitternya @msaid_didu.
Dia mempertanyakan sejumlah hal dalam cuitan di akun twitternya itu.
"Pemerintah katanya butuh kritik keras, tapi saat bersamaan segera mengaktifkan polisi cyber. Artinya akan ada pekerjaan baru bagi buzzeRp ? Apakah ini bkn jebakan ? (Pake tada tanya lho)," cuit Said Didu melalui akun twitternya dikutip Suara.com , Rabu (10/2/2021).
Baca Juga: Prabowo Pidato Soal Siap Berkorban, Said Didu: Siap Diam Melihat Kezaliman?
Cuitan Said Didu mendapatkan beragam komentar dari warganet.
Warganet menjawab pertanyaan yang dilempar Said Didu melalui akun twitternya yang memiliki 428,7 ribu pengikut itu.
"Jangan sampe terjebak. Dan ingat apa yang sudah di alami para pejuang kritik di dalam tahanan," tulis akun @Nur****.
"Bukan jebakan pak..ini kebijakan membuka lapangan pekerjaan buat buzzer.agar ada kerja seperti melapor membully dan lain-lain," tulis akun @fad***.
Baca Juga: Kritik Pemerintah Diserang Buzzer, DPR: Masyarakat Kritik Lewat Buzzer Lagi
Berita Terkait
-
Buku Gibran The Next President Bikin Geger Publik, Said Didu: Ini Keinginan yang Sedang Dipersiapkan
-
Langsung Bagi-bagi Voucher Usai Blunder Doktor Kehormatan, Raffi Ahmad Panen Cibiran: Persis Mulyono
-
Verrell Bramasta Sesumbar Tak Ambil Gaji dari DPR RI, Said Didu: Jangan Terkecoh
-
Janji Politik Verrell Bramasta Tak Mau Ambil Gaji Dikuliti Said Didu: Jangan Terkecoh
-
Rekam Jejak Jimly Asshiddiqie, Pakar Hukum Terkemuka yang Dijuluki "Profesor Fufufafa"
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Tragis! Jenazah Korban Kebakaran Pabrik Bekasi Terpaksa Dimakamkan Tanpa Peti
-
Pilgub Jabar: Warga Kota Bekasi Dibayar 200 Perak Lipat dan Sortir Kertas Suara
-
Review Airpods Pro: Headset Super Canggih yang Cocok untuk HP Apa Saja
-
Daftar Nama Korban Luka dan Hilang Akibat Kebakaran Hebat Pabrik di Bekasi
-
Publikasi BRI: Ekspansi Bisnis UMKM pada Triwulan III 2024 Melambat