SuaraBekaci.id - Masih ada waktu untuk meyakinkan Lionel Messi agar bersedia tetap tinggal di Camp Nou. Demikian hal tersebut disampaikan Calon presiden Barcelona Joan Laporta.
Selain itu, menurut Joan Laporta, masih ada waktu untuk meyakinkan Lionel Messi untuk memperpanjang masa kontraknya yang akan berakhir pada Juni mendatang.
"Dia (Messi) bilang akan menunggu sampai akhir musim sehingga memberi kami waktu untuk mengajukan proposal yang meyakinkan kepada dia," kata Laporta dikutip dari Antara yang melansir AFP, Sabtu (3/1/2020).
Masa kontrak Messi di Barcelona hanya tersisa enam bulan. Dia memiliki kesempatan untuk menyepakati kontrak bar dengan klub lain.
Tapi, dalam sebuah wawancara di televisi pada 27 Desember 2020, Messi mengaku belum memtutuskan apapun tentang masa depannya di Barcelona.
"Saya belum tahu. Saya akan fokus dan tidak memikirkan bagaimana musim ini akan berakhir," ujar Messi.
Jawaban "tunggu dan lihat nanti" yang dilontarkan Messi dinilai Laporta sebagai sinyal positif, meski pemain Argentina itu juga mengakui bahwa Barcelona saat ini tengah dilanda krisis.
Laporta yang pernah menduduki kursi presiden Barcelona pada 2003-2010 kembali menjadi satu dari sembilan kandidat yang mencalonkan diri sebagai pengganti Josep Maria Bartomeu, yang mundur pada Oktober 2019. Pemungutan suara pemilihan presiden baru rencananya dilakukan pada 24 Januari 2021 mendatang.
Di bawah kepemimpinan Laporta, Barcelona berhasil mengumpulkan 12 trofi, termasuk empat gelar La Liga dan dua gelar Liga Champions.
Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol Pekan ke-17, Ada Real Madrid Vs Celta Vigo
Menurut Laporta, pengalamannya dalam memimpin klub menjadi sebuah keuntungan tersendiri terutama dalam meyakinkan Messi.
"Saya memiliki kredibilitas di mata Leo," ucap Laporta.
"Dia selalu mengatakan kepada saya bahwa semua yang saya janjikan kepadanya selalu menjadi kenyataan. Dia tahu apa pun yang saya ucapkan, saya tak akan mengingkarinya," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Protes Keras Frenkie de Jong Terhadap Kepemimpinan Wasit Usai Barcelona Tumbang
-
Hansi Flick Kecewa Barcelona Gagal Maksimalkan Peluang Emas Menghadapi Tekanan Real Sociedad
-
Kekalahan Pertama Barcelona dalam 12 Laga, Hansi Flick: Bukan Salah Wasit, Kami yang Tumpul
-
Klasemen La Liga Spanyol Pekan 20: Barcelona Kalah dari 10 Pemain, Real Madrid Pangkas Jarak
-
Barcelona Kalah Menyakitkan di Markas Sociedad, Frenkie de Jong Salahkan Wasit
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Rupiah Mendekati Rp17 Ribu per Dolar AS, 5 Hal Ini Perlu Dilakukan Warga Indonesia
-
Simak 5 Panduan Benar Unggah Foto Rumah Supaya Lolos KIP-Kuliah
-
Sosok Andy Dahananto Pilot Korban Kecelakaan ATR 42-500 di Gunung Bulusaraung
-
28 KA di Jawa Batal Berangkat Akibat Banjir Jakarta dan Pantura
-
Polisi Bandung Patroli Sambil 'Jepret' Pelanggar Pakai ETLE Genggam