Fabiola Febrinastri | Iman Firmansyah
Jum'at, 30 Agustus 2024 | 13:19 WIB
Ilustrasi scam atau penipuan. [Shutterstock]

Oleh karena itu, masyarakat pun diimbau untuk hati-hati terhadap informasi yang tidak jelas sumbernya dan selalu memeriksa keabsahan informasi langsung dari sumber yang terpercaya atau saluran komunikasi resmi BRI.

Channel Resmi Contact BRI. (Dok: BRI)

Adapun saluran komunikasi resmi BRI yakni Instagram: @bankbri_id, Facebook: Bank BRI, X: @BankBRI_id, @promo_BRI, dan @kontakBRI, TikTok: bankbri_id. Selain itu nasabah juga bisa mengontak Sabrina di 0812 1214 017, email call@bri.co.id, kontak BRI di 1500017, dan www.bri.co.id.

Load More