
"Cuma tiga hari dan gue gak dapat informasi apapun dari pihak promotor, gak ada email ataupun telepon. Pihak promotor kaya lepas tanggung jawab," jelasnya.
Keluhan dari AR rupanya sama dengan penonton lain. Sejumlah penonton konser Boy Pablo di unggahan akun Instagram pihak promotor menagih kejelasan soal refund tiket.
"banyak yang baru tau dan yakin masih banyak orang yg nntn boy pablo belom tau tentang refund process ini karena kalian hanya publicize ini di instagram dan gak info lewat email. jadi tolong bgt ulang refund process nya, banyak yang gatau ig kalian loh dan kalian cuman ngasih waktu refundnya pendek banget," keluh penonton lain di unggahan akun @kultvizion
Salah satu penonton bahkan menuliskan bahwa ia sudah beberapa kali mengirik direct message (DM) ke akun promotor namun tak mendapat respon.
Baca Juga: Penyelenggara Diduga Kabur, Penonton Konser We All Are One K-Pop Ngamuk Minta Refund Tiket
"udah di dm tiap hari masa ga mau bales. ayolah profesional dikit, duitnya kaga dikit lohh," tulis penonton lainnya.
Sekedar informasi, konser Boy Pablo direncanakan akan berlangsung di pada 3-5 Desember 2022 di Hall Basket Senayan.
Harga tiket konser ini beragam. Untuk masa presale, festival B dibanderol seharga Rp 510 ribu dan tribune B seharga Rp 540 ribu. Sedangkan festival A dibanderol seharga Rp 630 ribu dan tribune A seharga Rp 660 ribu.
Sedangkan jika sudah lewat masa presale, festival B dibanderol seharga Rp 684 ribu sedangkan tribune B seharga Rp 714 ribu. Untuk festival A dibanderol seharga Rp 870 ribu dan tribune A seharga Rp 900 ribu.
Baca Juga: MyMedia Buka Suara Soal Fosfen Music Festival Batal Digelar, Permohonan Maaf hingga Refund Tiket
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Gereja Katedral Jakarta Gelar Misa Arwah untuk Paus Fransiskus
-
Fachry Albar Ditangkap di Rumahnya: Positif Konsumsi Sabu, Ganja, Kokain, dan Alprazolam!
-
Bayar Pajak Kendaraan di Jakarta: Panduan Lengkap Lokasi Samsat dan Aturan Terbaru
-
Teruskan Perjuangan Paus Fransiskus, Keuskupan Agung Jakarta Luncurkan Gerakan Belarasa
-
Potret Aktor Fachry Albar Kembali Ditahan Akibat Kasus Narkoba
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jangkau 88% Wilayah Indonesia, 1,2 Juta AgenBRILink Layani Keuangan Hingga ke Pelosok Negeri
-
Terjebak Kobaran Api! Ibu dan Anak di Jatiasih Tewas, Saksi Dengar Suara Ini
-
Dari CS ke Pahlawan UMKM, Kisah Inspiratif Mantri BRI Berdayakan Pengrajin Gerabah di Lombok
-
BRI Berdayakan 14,4 Juta Pengusaha Wanita, Bukti Komitmen Hadirkan Kesetaraan Gender
-
Masih Misteri! Bau di Bekasi Bukan Berasal dari Kebocoran Gas