SuaraBekaci.id - Pertandingan lanjutan Liga 2 2022-2023 antara FC Bekasi City vs PSIM di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi Senin (19/9/2022) diwarnai kericuhan antar suporter.
Pecah rusuh antara suporter pertandingan FC Bekasi City vs PSIM bermula saat babak kedua. Hingga selesai pertandingan kedua suporter masih terlibatan bentrokan di luar area Stadion Patriot Candrabhaga.
Buntut kericuhan tersebut diduga kurangnya kedisplinan panitia penyelenggara (panpel) yang berjaga pada laga tersebut.
"Panpel FC Bekasi tidak becus.dan tidak ada niat menjaga keamanan dan keselamatan anak-anak Bekasi," ucap ketua Curva Nord Bekasi, Agus Leo.
Agus menambahkan bahwa pada laga tersebut pihak panpel bukan warga Bekasi yang kurang memahami medan area Stadion Patriot Candrabhaga Bekasi.
"Panpel Fc Bekasi bukan orang Bekasi dan tidak tau situasi serta medan koordinasi suporter di Bekasi, apalagi kepedulian menjaga stadion dirasa agak kurang karena memang bukan milik kebanggaan mereka," tambahnya.
Dirinya sangat menyangkan atas kericuhan yang terjadi di Stadion Patriot Bekasi. Agus mengatakan bahwa startegi pembagian tiket gratis kepada para pendukung FC Bekasi City hanya untuk kepentingan tim saja tanpa memperdulikan keselamatan pendukungnya yang hadir.
"Segera evaluasi dengan pembagian tiket gratis yang tidak mendidik militansi, yang hanya ingin meraih massa namun tidak mementingkan keselamatan hanya mencari arah bisnis saja nantinya," kata Agus.
Hal senanda juga di katakan anggota DPRD Kota Bekasi Komarudin, yang menilai kurangnya koordinasi panpel yang di sediakan oleh pihak FC Bekasi City saat melawan Psim Yogyakarta.
Baca Juga: Terpopuler: Selebrasi Shin Tae-yong Disindir Media Vietnam, Pecah Rusuh di Laga FC Bekasi vs PSIM
"Artinya ada kelalaian (panpel) dan hukumnya bisa kena pidana, Kelalaian yang menyebabkan orang cedera bahkan sampai meninggal itu,"
Komarudin juga menjelaskan kericuhan tersebut adalah tanggung jawab panpel, karena belum melewati batas dua kilometer dari area Stadion Patriot Bekasi.
"Nah itu yang kena panpel bukan suporternya, karena ada rusuh 2 km aja kerugian apapun yang nanggung adalah panpel,"
Pantauan SuaraBekaci.id beberapa falisitas Stadion Patriot Bekasi mengalami kerusakan dari mulai keramik stadion, bangku penonton disabilitas hingga kaca pos pengamanan.
Kontributor : Danan Arya
Berita Terkait
-
Cek Fakta: Video Banjir di Bekasi Setinggi 4 M Tenggelamkan Perumahan Elit
-
Cek Fakta: Banjir di Bekasi Rendam Rumah Elit Setinggi 4 Meter
-
Banjir Bekasi Mengkhawatirkan, Prabowo Langsung Bertindak! Apa yang Dilakukannya?
-
114 Sekolah di Bekasi Rusak Diterjang Banjir, Pimpinan X DPR: Komplit Sudah Penderitaan Siswa
-
Bantu Korban Banjir, Pemprov DKI Kirim 7 Ton Beras ke Bekasi
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Eliano Reijnders Gabung Timnas Indonesia, PEC Zwolle Tulis Kalimat Menyentuh
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
Pilihan
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
-
Sibuk Naturalisasi, Jordi Cruyff Beri Nasihat Membumi untuk PSSI
-
Tabel KUR BRI Terbaru, Pinjaman Rp1 Juta Hingga Rp500 Juta dan Bunganya
-
Setoran Pajak Anjlok 41 Persen di Tengah Kebutuhan Anggaran Jumbo Prabowo
Terkini
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir
-
Bekasi Banjir Pilih Ngungsi ke Hotel, Istri Walkot Bekasi: Cuma Sebentar
-
Bekasi Banjir, Keluarganya Ngungsi ke Hotel, Walkot Tri Adhianto: Gak Bermewah-mewah