SuaraBekaci.id - Bupati Bogor, Ade Yasin terjaring Operasi Tangkap Tangan ( OTT ) Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK ) pada Selasa (26/4/2022).
Imbasnya akun sang anak yakni Nadia Hasna Humaira jadi bulan bulanan hujatan warga dunia maya.
Hal itu terlihat melalui postingan terakhir Nadia dalam feed akun miliknya @nadihasna dengan potret dirinya mengenakan atasan rapi berwarna biru dan kerudung hitam.
Warganet beramai ramai menggeruduk kolom komen postingan tersebut menghujat sang ibu yang diduga terlibat dalam tindak pidana korupsi.
"Dilirik KPK ka," sindir akun @rifki***.
"Pantesan di desa-desa gak ada perubahan taunya gitu deh, kecewa banget sih," sambung yang lain @rahma***.
"Ibumu mba," timpal akun @nabil***.
"Kasihan rakyat Kabupaten Bogor mba punya pemimpin kayak ibunya mba, uang rakyat dikorupsi," tambah akun @meiza***.
"Maling," komen @bagus***.
Baca Juga: 4 Hal yang dilakukan Seseorang untuk Memperkaya Diri Sendiri dengan Instan, Sangat Buruk!
"Pantesan jalanan Kabupaten Bogor porak poranda, duitnya ditilepin," kata akun @tersen***.
Begitulah kolom komentar yang diserbu ungkapan kesal para netizen terhadap Ade Yasin atas tertangkapnya Bupati Bogor tersebut.
Diberitakan sebelumnya Ade Yasin masuk dalam Operasi Tangkap Tangan ( OTT ) KPK yang digelar pada Selasa (26/4/2022) malam hingga pagi.
Dalam operasi tangkap tangan tersebut selain mengamankan Ade Yasin turut pula menangkap beberapa pihak dari Badan Pemeriksa Keuangan ( BPK ) perwakilan Jawa Barat.
Penangkapan ini dilakukan atas dugaan adanya tindak pidana korupsi pemberian dan penerimaan suap.
Sementara ditempat terpisah Partai Persatuan Pembangunan ( PPP ) mengaku belum dapat berbicara dan bertindak banyak terkait penangkapan Ade Yasin. Pihaknya masih menunggu keputusan akan status Bupati Bogor tersebut oleh KPK.
Kontributor : Ririn Septiyani
Berita Terkait
-
Ketua PN Jaksel Terjerat Kasus Suap CPO, Diduga Terima Rp 60 Miliar untuk Bebaskan Korporasi
-
Kejagung Bongkar Korupsi Suap di PN Jakpus: Siapa Saja Tersangkanya?
-
Kejagung Sita Sejumlah Bukti pada Kasus Suap Pengaturan Vonis Korupsi CPO: Ada Dollar hingga Ferrari
-
Ketua PN Jaksel Jadi Tersangka Suap Rp60 Miliar: Skandal di Balik Putusan Bebas Korporasi CPO
-
KPK Masih Dalami Peran Eks Mendes PDTT Abdul Halim Iskandar dalam Kasus Dana Hibah Pokmas Jatim
Tag
Terpopuler
- Tenaga Kalahkan Yamaha XMAX, Tampan Bak Motor BMW: Pesona Suzuki AN400 Bikin Kesengsem
- Sudah Dihubungi PSSI, Harga Pasar Pemain Keturunan Ini Lebih Mahal dari Joey Pelupessy
- Segera Ambil Saldo DANA Kaget Gratis Hari Ini, Cairkan Rezeki Siang Hari Bernilai Rp 300 Ribu
- 6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
- Perbandingan Nilai Pasar Laurin Ulrich dan Finn Dicke, 2 Gelandang yang Dilobi PSSI
Pilihan
-
Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
-
Puji Kinerja Nova Arianto, Kiper Timnas Indonesia: Semoga Konsisten
-
Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
-
Di Balik Gol Spektakuler Rayhan Hannan, Ada Rahasia Mengejutkan
-
Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
Terkini
-
Satpam RS Mitra Keluarga Bekasi Dianiaya Secara Brutal, Ini Ancaman Hukuman untuk Tersangka
-
Lewat Pendanaan KUR BRI, Suryani Sukses Jadi Pejuang Ekonomi Keluarga yang Naik Kelas
-
Rahasia Desa Wunut Berhasil Menjadi Desa Pembangunan Berkelanjutan
-
Viral Dua Preman Ngamuk di Pasar Baru Bekasi, Pelaku Positif Sabu-sabu
-
Berdiri 2019, Kini Minyak Telon Lokal Habbie Capai Omzet Belasan Juta Rupiah