SuaraBekaci.id - Nuzulul Qur'an adalah peristiwa yang amat penting dalam sejarah peradaban Islam terjadi di bulan suci Ramadhan. Nuzulul Qur'an adalah peristiwa turunnya Al-qur'an kepada Nabi Muhammad Rasulullah SAW pada malam ke-17 di bulan Ramadhan.
Sejarah dan peristiwa nuzulul Qur'an selalu diperingati setiap tahun pada hari ke-17 di bulan suci Ramadhan.
Mengutip dari Kemenenag.go.id, peristiwa, Nuzulul Qur'an erat hubungannya dengan Lailatul Qadar, yaitu malam penuh kemuliaan dan berkah pada bulan Ramadan.
Nuzulul Qur'an adalah peristiwa turunnya Al-Quran sebagai wahyu kepada Nabi Muhammad SAW. Pertama kali turunnya wahyu Al-Qur’an kepada Rasulullah SAW saat beliau tengah berada di Goa Hira, Surat Al Alaq (ayat 1-5).
Baca Juga: 4 Amalan Malam Nuzulul Quran Sesuai Sunnah, Lakukanlah Malam Ini Tepat 17 Ramadhan 1443 H
Lalu, Allah SWT kembali menurun wahyu tiga tahun setelahnya melalui Surat An Nashr.
Allah SWT menurunkan Al-Qur'an di Madinah dan Makkah. Itulah mengapa, surat-surat dalam Al-qur'an terbagi dua golongan, yaitu golongan surat Makkiyah dan golongan surat Madaniyah.
Masa turunnya ayat Al-Qur’an golongan Makkiyah berlangsung 9 tahun, dan golongan surat Madaniyah berlangsung 10 tahun.
Keutamaan Nuzulul Qur'an untuk memperoleh keberkahan dari Allah SWT, mengharapkan diampuni segala dosanya, mendapat pahala berlipat-lipat.
Menurut sebagian para ulama amalan pertama dan utama adalah membaca Al-Qur’an, memperbanyak baca Al-Qur’an, sehingga mendapatkan pahala dan kemuliaan yang berlimpah.
Baca Juga: Doa Malam Nuzulul Quran dan Keutamaannya, Bacalah di Malam Ini Tepat 17 Ramadhan
Amalan berikutnya melakukan Itikaf, yaitu berdiam diri di masjid, sesuai ketentuan Itikaf seraya membaca Al-qur'an, berdzikir, berdoa, dan melaksanakan shalat malam, seperti shalat sunat Tahajut, shalat hajat, dll.
Berita Terkait
-
Safari Ramadhan ke Ponpes Pasuruan, Bahlil Sebut Peran Ulama Penting untuk Persatuan Indonesia
-
Apakah Karyawan Non-Muslim Berhak atas THR Lebaran?
-
Ramadhan, Volunteering, dan Kebahagiaan: Saat Kebaikan Jadi Gaya Hidup
-
3 Tempat Paling Direkomendasikan untuk Berburu Takjil di Yogyakarta
-
Expert RAW Samsung Galaxy S25 Series Bikin Foto Ngabuburit Makin Epic, Ini Cara Pakainya
Tag
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
Terkini
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik
-
Keberhasilan Cokelat Ndalem, Jadi Bukti BRI Sukses Naik Kelaskan UMKM
-
Cerita Siswa SMAN 21 Bekasi Gagal Ujian Gegara Gedung Sekolah Diterjang Banjir