SuaraBekaci.id - Figur publik asal negeri Ginseng mulai dari penyanyi, aktor maupun aktris hingga presenternya selalu menarik perhatian untuk dikulik.
Demam Korea bahkan melanda sebagian besar warga Indonesia dalam beberapa tahun terakhir.
Kehidupan pribadi para artis hiburan Korea kerap menjadi buruan para penggemarnya mulai dari kisah percintaan, keseharian, hobi hingga agama yang dianut.
Siapa sangka ternyata banyak diantara para pesohor entertaint di Negara tersebut menganut agama Islam bahkan memutuskan menjadi mualaf.
Baca Juga: Maria Vania Dikabarkan Mualaf Usai Tampil Mengenakan Hijab, Billy Syahputra: Ya Doain Aja ya Guys
Berikut deretan artis Korea yang menjadi mualaf.
1. Ujung Oppa
Youtuber Korea bernama asli Hwang Woo Joong atau tenar dengan nama Ujung Oppa menjadi sorotan publik dan bikin haru utamanya warganet Indonesia setelah keputusannya untuk menjadi seorang mualaf.
Pria yang eksis di Kanal Youtube sejak tahun 2018 itu memutuskan untuk pindah agama dan memeluk agama Islam.
Dikutip dari beberapa sumber, asal mula niat hatinya menjadi Mualaf sebenarnya telah tumbuh sejak usianya menginjak 14 tahun.
Ketika ia beranjak dewasa dan bekerja sebagai konsultan bagi para Tenaga Kerja Indonesia ( TKI ) yang bekerja di Korea.
Baca Juga: Dikabarkan Mualaf, Maria Vania Kasih Kode Billy Syahputra Agar Jadi Imamnya
Disitulah ia mulai berteman dengan banyak warga Indonesia yang beragama muslim dan melihat kebiasaan mereka. Hwang merasa kagum dan terharu setiap kali melihat kebiasaan beribadah umat muslim Indonesia.
Berita Terkait
-
3 Drama Korea Bergenre Thriller Super Brutal Bisa Bikin Jiwa Terguncang!
-
3 Film Korea Bertabur Bintang yang Tayang Mendatang, Wajib Masuk Watchlist Kamu!
-
Bergenre Rom-com, Drama Korea Pump Up the Healthy Love Umumkan Para Pemeran
-
Diduga Mualaf, Perubahan Sikap Ruben Onsu Bikin Ivan Gunawan Syok
-
Jo Jung-suk akan Tampil Jadi Kameo dalam Drama Korea Weak Hero Class 2
Terpopuler
- Manajer Jelaskan Emil Audero Terkesan 'Hilang' dari Timnas Indonesia
- Viral Ormas Pemuda Pancasila Segel Pabrik Diduga Karena Tidak Mau Bayar Setoran
- Bocoran Harga Infinix Note 50 Pro Plus, Siap Debut pada 20 Maret
- Lebih Murah dari Aerox tapi Lebih Bertenaga dari CRF150L, Intip Pesona Motor Listrik Ultraviolette!
- Proyektil Peluru Ditemukan di Tempurung Kepala dan Tenggorokan, Penembak 3 Polisi Orang Terlatih?
Pilihan
-
Instagram Kevin Diks Digeruduk Komentar Usai Gagal Eksekusi Penalti
-
Singgung Penalti Gagal, Ole Romeny Ungkap Borok Kekalahan Timnas Indonesia
-
Rating Pemain Australia vs Timnas Indonesia: Beratnya Pundak Ole Romeny!
-
Ole Romeny Bongkar Awal Petaka Timnas Indonesia Dihajar Australia
-
Timnas Indonesia Babak-belur, Netizen Curhat ke Shin Tae-yong: Kembali Coach!
Terkini
-
Modus Smishing Kian Marak, BRI Ajak Nasabah Lebih Waspada terhadap Penipuan Digital
-
BRI Terus Berkomitmen Terapkan Prinsip ESG untuk Bisnis Berkelanjutan
-
Dari Jepara Mendunia: Simak Kisah Els Artsindo, Pengusaha Seni Ukir Binaan BRI
-
Mudahkan Nasabah Kelola Keuangan Lebih Efisien, QLola by BRI Cetak Volume Transaksi Rp8.400 Triliun
-
20.000 Pengunjung Padati Kapan Lagi Buka Bareng Festival 2025