SuaraBekaci.id - Viral di media sosial video berisi seorang emak-emak membakar habis koleksi foto idola Korea anaknya yang tuai pro kontra.
Video tersebut beredar luas dan dibagikan ulang oleh beberapa akun media sosial salah satunya akun Instagram gosip @lambegosiip belum lama ini.
Dalam video singkat tersebut terlihat seorang emak-emak dengan memakai atasan kaos merah sedang merobek robek bagian bawah poster foto Penyanyi Korea Cha Eun woo berukuran besar. Di bawah kakinya terdapat onggokan puing puing bekas dibakar yang diduga adalah koleksi foto foto idola Korea sang anak yang telah berubah menjadi abu.
Setelah melepas bagian bawah robekan emak tersebut lalu melempar ke bawah poster besar Cha Eun woo yang kemudian dipungut dengan bahasa tubuh sedih oleh sang anak dan disandarkan kembali ke tembok.
Tanpa mampu berkata apa apa dan berbuat banyak atas tindakan sang emak, anaknya hanya dapat melihat satu demi satu koleksi yang ia kumpulkan selama ini hangus terbakar dan musnah begitu saja.
Postingan yang viral ini pun menuai perdebatan panas diantara warganet.
Ada yang beranggapan bahwa tindakan emak emak tersebut dinilai berlebihan.
"Definisi sakit tapi gak berdarah," tulis akun @__r***.
"Gak asik maknya," tambah yang lain @renz***.
Baca Juga: 6 Artis Korea Puasa Ramadhan, Ada yang Coba-Coba!
"Bersyukur harusnya maknya, anaknya ngefans sama artis Korea, daripada sama laki orang bingung dah lu," sahut @triana***.
Berita Terkait
-
Sempat Tuai Pro Kontra, Arra yang Viral Anak Siapa?
-
Siapa Arra Bocah Viral yang Tanyakan Agama Para Artis
-
Viral! Trotoar Jadi 'Jalan Ninja', Bapak Ini Malah Kena Marah Pengendara Motor!
-
Kebaikan Nikita Mirzani Yang Tidak Diketahui Banyak Orang, Kini Ditahan Kasus Pemerasan
-
Arti Velocity di TikTok dalam Bahasa Gaul dan Cara Menggunakannya
Terpopuler
- Yamaha Siapkan Motor Crossover Touring dengan Teknologi Mutakhir, XMAX Kalah Kelas
- Pesona Pesaing Yamaha XMAX dari Suzuki, Punya Mesin Lebih Gede dengan Harga Setara Toyota Alphard
- Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
- Fedi Nuril Takut Indonesia Kembali ke Masa Orde Baru, Reaksi Prabowo Terhadap Kritikan Jadi Bukti
- Natasha Rizky Ajukan Persyaratan Sebelum Menikah dengan Desta, Hanya Satu yang Tak Disetujui
Pilihan
-
Beda Nasib Mees Hilgers dan Dean James Jelang Gabung Timnas Indonesia
-
Paspor Indonesia Kalah dari Timor Timur, Publik: Bikin Malu dan Menyusahkan!
-
Awali Pekan Ini, Emas Antam Naik Harga Jadi Rp1.741.000/Gram
-
McKinsey & Company Bagikan Prediksi Dampak Bank Emas Indonesia Terhadap PDB
-
Hasil Liga Spanyol: Real Betis Bangkit dari Ketertinggalan, Taklukkan Leganes dalam Drama Lima Gol
Terkini
-
20.000 Pengunjung Padati Kapan Lagi Buka Bareng Festival 2025
-
BRI Hadirkan Kemudahan Mudik Antarpulau, Pesan Tiket Kapal Secara Online di BRImo
-
UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
BRI Sukses Raih 5 Penghargaan di Retail Banker International Asia Trailblazer Awards
-
Kapan Lagi Buka Bareng BRI Festival 2025 Hadirkan Beragam Kuliner dan Hiburan Menarik